PELATIHAN PEMBUKUAN USAHA BERBASIS APLIKASI DIGITAL BAGI UMKM DI KECAMATAN TANJUNGSARI KABUPATEN SUMEDANG

Lailah Fujianti, Yetty Murni, Tri Astuti, Yuana Rizky Mandagie, Hotman Fredy, Anninsa Lailatul Qodriyah

Abstract


Pengabdian ini bertujuan meningkatkan  pengetahuan atau pemahaman dalam pembukuan usaha berbasis aplikasi digital bagi mitra pengabdian yaitu pelaku Bumdes, Bumdesma dan UMKM, di Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang. Pengabdian dilaksanakan  pada hari Rabu tanggal 15 Juni 2022.  Pengabdian berlokasi   di Gedung Negara beralamat  jalan Prabu Geusan Ulun No. 36, Regol Wetan, Sumedang, Jawa Barat. Peserta pengabdian berjumlah 28 orang yang meliputi pelaku Bumdes, Bumdesma dan UMKM.  Tahapan pengabdian meliputi survey awal lokasi, persiapan pelatihan, pelatihan pembukuan berbasis aplikasi dan evaluasi pelaksanaan pengabdian. Metode pengabdian yaitu ceramah dan praktek kasus. Hasil evaluasi pelaksanaan pengabdian menunjukkan rata-rata  tingkat pemahaman materi  3,43. Nilai ini lebih tinggi dari target semula nilai sebesar  3,00 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa tujuan pengabdian tercapai. 


Keywords


Pembukuan, digital, UMKM, Tanjungsari, Sumedang

Full Text:

PDF

References


Bangun, N., & Lisanto, J. C. (2023). Pelatihan Pembukuan Sederhana Pada Pelaku Umkm Di Rw 09 Kelapa Dua Tangerang. Jurnal Serina Abdimas, 1(1), 370-377.

Fujianti, L., & Hendratni, T. W. (2020). Pengenalan Aplikasi Akuntansi Ukm Berbasis Handphone Pada Pelaku Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm) Batik Cirebon. Abdi Laksana: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1).

Fujianti, L., Amyulianthy, R., & Mahardiyanti, A. (2020). Peningkatan Keahlian Pembukuan UMKM Kuliner Binaan PT Sinar Sosro Cempaka Putih Jakarta. SULUH: Jurnal Abdimas, 2(1), 78-88.

Fujianti, L., Gumilarsih, B., Susilawati, S., Masri, I., & Oktrivina, A. (2023). Peningkatan Keahlian Pembukuan Usaha Bagi UMKM Pulau Pramuka Jakarta. BERDAYA: Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(3), 237-248.

Fujianti, L., Indriati, P., Prakoso, R., Saputri, R. D., & Faiyah, I. (2024a). Peningkatan Keahlian Pembukuan Sederhana Bagi UMKM Kelurahan Kebon Manggis Jakarta Timur. Martabe: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(4), 1448-1459.

Fujianti, L., Irviati, S., & Harisandi, K. (2021). Meningkatkan Keahlian Pembukuan Berbasis Handphone bagi UMKM Posdaya Cempaka. SULUH: Jurnal Abdimas, 3(1), 81-88.

Fujianti, L., Kariyani, E., Herninta, T., Indupurnahayu, I., & Purwanti, A. (2024c). Education On Cash Planning And Recording For Msmes In Kali Tengah Village, Tengah Tani Subdistrict, Cirebon Regency. Abdi Dosen: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 8(1), 339-349.

Fujianti, L., Lysandra, S., Astuti, T., & Natalia, S. K. (2022). Pembukuan Berbasis Digital Bagi UMKM Batik Kalitengah Kabupaten Cirebon. SULUH: Jurnal Abdimas, 3(2), 120-127.

Fujianti, L., Satria, I., & Lysandra, S. (2024b). Pelatihan Pembukuan Usaha Berbasis Aplikasi bagi Pelaku Usaha UMKM di Kecamatan Pamulihan Sumedang. To Maega: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 7(1), 37-46.

Gasperzs, J., Limba, F. B., Engko, C., Layn, Y., Gainau, P. C., Bonara, R., & Putuhena, H. (2022). Peningkatan Keterampilan Penyusunan Laporan Keuangan Ukm Menggunakan Aplikasi Berbasis Android. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 28(1), 44-49.

Kurniawan, P. S. (2020). Sosialisasi dan Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan Berbasis Teknologi Informasi bagi Pelaku UMKM di Desa Belatungan, Pupuan, Bali. E-DIMAS: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 11(4), 440-446.

Kusumawardhany, S. I. (2020). Penerapan Akuntansi pada UMKM Raja Eskrim di Kota Kediri. Jurnal Akuntansi Dan Perpajakan, 6(2), 76-81.

Lailah Fujianti, H. W. (2019). Peningkatan Keterampilan Akuntansi Berbasis Teknologi Informasi Bagi UMKM Batik Cirebon. Jurnal Abdimas, 22-23.

Larasati, U. A., & Farida, Y. N. (2021). Pengaruh sosialisasi, pemahaman atas laporan keuangan dan tingkat pendidikan pelaku ukm terhadap penerapan sak EMKM pada ukm di kabupaten kebumen. Jurnal Ekonomi, Bisnis, dan Akuntansi, 23(2), 62-76.

Muttaqien, F., Cahyaningati, R., Rizki, V. L., & Abrori, I. (2022). Pembukuan Sederhana Bagi UMKM. Indonesia Berdaya, 3(3), 671-680.

Nilasari, B. M., Risqiani, R., Anggraini, S. I., & Alisa, I. A. (2021). pelatihan pembukuan bagi pelaku umkm yang tergabung dalam forum umkm ikm kecamatan tajur halang–bogor. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMIN), 3(1).

Nur, N. W. S., Titin, T. E. M., & Diza, D. S. L. (2021). Pelatihan Pembukuan Sederhana Pada Pelaku UMKM Brem. Jurnal Solma, 10, 301-306.

Prasaja, M., Susiloningsih, N., Novitasari, R., Andriani, N., & Yunanto, F. (2022). Pelatihan Dan Pendampingan Pembuatan Pembukuan Sederhana Bagi Umkm Desa Blimbing, Kabupaten Kediri. RESWARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 834-840.

Purba, S., Elisabeth, D. M., Tobing, D., Elmawati, R., Siagian, L., Tambunan, H., ... & Nadeak, A. (2022). Pelatihan penyusunan laporan keuangan entitas berorientasi non laba berdasarkan isak 35 pada panti asuhan gelora kasih sibolangit. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(2), 531-539.

Ruscitasari, Z., Nurcahyanti, F. W., & Nasrulloh, R. S. (2022). Analisis Praktik manajemen Keuangan UMKM di Kabupaten Bantul. Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 9(4), 1375-1382.

Yusuf, R., Hernawati, E., & Hadiaty, F. (2021). Pencatatan Sederhana dan Penyusunan Laporan Keuangan Manual untuk Konveksi Rumah Rajut Dusun Babakan Cianjur Kabupaten Bandung. KUAT: Keuangan Umum Dan Akuntansi Terapan, 3(2), 115-120.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jpm.v7i6.2107-2117

Refbacks

  • There are currently no refbacks.