MINUMAN HERBAL UNTUK MENGATASI DIARE PADA MASYARAKAT DI DESA DULUPI

Mahdalena Sy Pakaya, Rachmawaty D. Hunawa, Multiani S. Latif

Abstract


Di Indonesia, diare merupakan penyakit umum yang membawa risiko terjadinya kejadian luar biasa. Selain berdampak negatif bagi pembangunan ekonomi nasional dan potensi sumber daya manusia, keadaan ini juga dapat mengakibatkan dampak serius terhadap kesehatan lingkungan. Di Kabupaten Boalemo terdapat 1.935 kasus diare pada tahun 2019 yang tersebar diseluruh wilayah Kabupaten Boalemo salah satunya Desa Dulupi. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat terkait diare dan tanaman yang tumbuh di sekitar yang dapat diolah menjadi minuman herbal untuk mengatasi diare. Target pelatihan yaitu ibu-ibu PKK di Desa Dulupi, Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo. Materi yang diberikan meliputi penyakit diare, tanaman herbal yang tumbuh di sekitar, dan cara pembuatan minuman herbal yang berkhasiat sebagai antidiare yakni daun dan buah jambu biji mengandung senyawa yang berkhasiat sebagai antibakteri dan agen spasmolitik.


Keywords


Minuman herbal, Diare, Desa Dulupi

Full Text:

PDF

References


Fratiwi, Y. (2015). The Potential of Guajava Leaf (Psidium guajava L.) For Diarrhea. J Majority, 4(1), 113-118. https://www.semanticscholar.org/paper/THE-POTENTIAL-OF-GUAVA-LEAF-(Psidium-guajava-L.)-

Fratiwi/20abc8617a9cbe5096df7e98e1738e9fd8a5212b

Furi, M., Rizaldi, R., Fernando, A., Nasution, M, R. (2019). Uji Aktivitas Tabir Surya Ekstrak Etanol Daging Buah Jambu Biji Merah dan Jambu Biji Putih (Psidium guajava L.). Jurnal Penelitian Farmasi Indonesia, 7(2), 57-60. https://ejournal.stifar-riau.ac.id/index.php/jpfi/article/view/483

Girsang, G. E., Indriarini, D., & Woda, R. R. (2020). Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Jambu Biji (Psidium guajava Linn) Terhadap Pertumbuhan Bakteri Escherichia coli. Cendana Medical Journal (CMJ), 5(2). https://ejurnal.undana.ac.id/index.php/CMJ/article/view/2651

Hartaty, H., & Kurni, M. (2022). Pemberdayaan masyarakat melalui penyuluhan perilaku hidup bersih dan sehat untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Abdimas Polsaka, 1(1), 16-21.

https://doi.org/10.35816/abdimaspolsaka.v1i1.7

Kafle, A., Mohapatra, S.S., Reddy, L., and Chapagin. (2018). A Review on Medical Properties of Psidium guajava. Journal of Medicinal Plants Studies, 6(4), 44-47. https://www.plantsjournal.com/archives/2018/vol6issue4/PartA/6-4-11-994.pdf

Kartika, M., Subakir, S., & Mirsiyanto, E. (2021). Faktor-Faktor Risiko yang Berhubungan dengan Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Rawang Kota Sungai Penuh Tahun 2020. Jurnal Kesmas Jambi, 5(1), 1-9. https://doi.org/10.17509/jpki.vli2.9746

Kemenkes RI. (2018). Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) 2018. Jakarta: Kemenkes RI.

Puspitasari, N. I. (2020). Pengaruh Pemberian Sari Buah Jambu Biji Putih (Psidium guajava L.) Sebagai Anti Mikroba Terhadap Pertumbuhan Bakteri Escherichia coli dengan Metode Dilusi. Skripsi. Universitas Wijaya Kusuma Surabaya. https://erepository.uwks.ac.id/5559/

Rambe, Y., Batubara, S, I., Siregar, L, Y., Harahap, A, J. (2022). Pengolahan Tanaman Daun Jambu Biji Menjadi Obat Herbal. Jurnal Adam IPTS, 1(2), 232-235. https://jurnal.spada.ipts.ac.id/index.php/adam/article/view/1145

Ramdany, E. S. (2022). Gambaran Kadar Elektrolit Serum (Na+, K+, Cl-) Pada Pasien Diare Anak Usia 1 Sampai 5 Tahun di RSUD Depok. Skripsi. Universitas Binawan. Jakarta. https://repository.binawan.ac.id/1979/

Wasliah, I., Syamdarniati., Aristiawan, D. (2020). Pemberian Edukasi Kesehatan Tentang Pencegahan Diare Pada Anak Di Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Dasan Agung Kota Mataram, NTB. Jurnal Abdimas Kesehatan Perintis, 2(1), 13-16. https://jurnal.upertis.ac.id/index.php/JAKP/article/view/431

Zuiatna, D. (2021). Faktor yang Berhubungan Dengan Kejadian Diare Pada Balita. Jurnal Kebidanan Sorong, 1(1), 15-25. 137-Article%20Text-660-2-10-20211103.pdf




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jpm.v7i6.1991-1996

Refbacks

  • There are currently no refbacks.