AL-GHABN DAN AL-NAJSY DALAM MUAMALAH

Syuhada Fela Yudha, Marliyah Marliyah, Tuti Anggraini

Abstract


Dalam Islam, manusia diajarkan untuk melakukan muamalah dengan baik, benar dan tentunya sesuai dengan syariat Islam. Sebab, muamalah merupakan aktivitas yang setiap saat terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, Islam mengatur muamalah agar tidak keluar dari syariah Islam, dan tentunya transaksi yang dilakukan mendapat ridha dari Allah. Tetapi seiring dengan perkembangan zaman, banyak transaksi yang dilanggar dalam muamalah, hanya karena ingin mendapatkan keuntungan yang banyak. Oleh sebab itu, perlu adanya pemaparan secara ringkas tentang transaksi-transaksi yang tidak diperbolehkan dalam muamalah. Paper ini mengangkat tentang transaksi yang tidak dibolehkan dalam Islam, tetapi saat ini banyak dilakukan oleh masyarakat. Maka masyarakat butuh banyak mendapatkan referensi, untuk mengkaji tentang transaksi yang sudah dilakukan dalam kehidupan sehari-hari.

Keywords


Muamalah, AL-Ghabn, AL-Najsy

Full Text:

PDF

References


Abdurrohman, D., Haris Maiza Putra, & Iwan Nurdia. (2020). Tinjauan Fiqih MuamalahTerhadap Jual Beli Online. Ecopreneur : Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 35-48.

Armi, B., & Pradesyah, R. (2022). Penerapan Etika Bisnis Islam (Studi Kasus Pada PT. Bank Syariah Indonesia KCP Setia Budi Kota Medan. Al-Sharf: Jurnal Ekonomi Islam, 85-101.

Kurniawan, A. (2017). jurnal hukum. Muamalah Bisnis Perdagangan Syariah, 38-59.

Kurniawan, R. R. (2020). Kasus Najasy Di Pasar Dan Relevansinya Dengan Pemikiran Ibnu Qudama Hukum Ekonomi Syariah Sekolah Tinggi Ekonomi Islam Sebi 2021. Aghniya : Jurnal Ekonomi Islam, 1-10.

Mahfudhoh, Z., & Lukman Santoso. (2020). jurnal ekonomi dan bisnis islam. Analisis Hukum Ekonomi Syariah Terhadap Jual Beli Melalui Media OnlineDi Kalangan Mahasiswa, 29-40.

Nurfitfiani, L. (2022). jurnal riset perbankan syariah. Tinjauan Fikih Muamalah Terhadap Praktik Jual Beli Kredit Di Desa Babakan Asem Kabupaten Sumedang, 61-66.

Pebiolinda, P. S., & Sri Wagati. (2022). jurnal ekonomi syariah dan binsin. 1-14.

Pradesyah, R., & Bara, A. (2020). Analisis Pembiayaan Usaha Di Bank Syariah. Scenario (Seminar of Social Sciences Engineering and Humaniora) (pp. 604-609). Medan: Universitas Pembangunan Panca Budi.

Syamhudi, K. (2010, 18 8). Khiyâr al Ghabn dan Khiyâr Tadlîs. Retrieved from Almanhaj: https://almanhaj.or.id/3524-khiyar-al-ghabn-dan-khiyar-tadlis.html

Yuliani, A., Surrahman, H., & Maryandi, Y. (2021). Hukum Ekonomi Syariah. Tinjauan Fiqih Muamalah terhadap Transaksi Jual Beli Melalui Sistem Pembayaran Cash On Delivery Toko Online Makeuproom Bandung, 537-540.

Yunus, M., Fatmi Fatwa Rosyadi Satria Hamdani, & Gusti Khairina Shofia. (2018). Jurnal Ekonomi dan Keuangan Syariah. Tinjauan Fikih Muamalah Terhadap Akad Jual Beli Dalam Transaksi Online Pada Aplikasi Go-Food, 134-146.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/muaddib.v7i2.168-173

Article Metrics

Abstract view : 1885 times
PDF - 2038 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.