PKM USAHA MIKRO PENJAHIT BUSANA DI KALAKAN ARGOREJO KECAMATAN SEDAYU KABUPATEN BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Barbara Gunawan

Abstract


Program pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan nilai ekonomi warga Kalakan pada umumnya, Mitra Usaha Mikro Penjahit Busana Tanto pada khususnya. Usaha Mitra adalah dalam bidang menjahit busana, berlokasi di Dusun Kalakan Argorejo, Kecamatan Sedayu, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Mitra sudah menjalankan jasa menjahit busana sejak tahun 1990 dengan mengambil tempat di rumah. Permasalahan Mitra adalah dari aspek produksi adalah Mitra tidak memiliki katalog model busana, sehingga pelanggan tidak punya alternatif memilih model yang akan dijahit. Permasalahan Mitra dari aspek pemasaran adalah: 1) Tidak ada papan nama di lokasi usaha; 2) Tidak ada media pemasaran; 3) Tidak memiliki media pengemasan yang menjadi identitas Mitra; dan 4) Mitra belum memiliki kartu  pelanggan. Permasalahan dari Aspek manajemen keuangan adalah Mitra belum melakukan pencatatan, baik pencatatan keuangan. Solusi yang ditawarkan untuk memecahkan masalah tersebut adalah: 1) Pengadaan katalog online model-model busana, terutama busana kerja; 2) Pengadaan papan nama Mitra; 3) Pengadaan kartu nama Mitra; 4) Pengadaan media pemasaran online; 5) Pengadaan kemasan dengan identitas Mitra; 6) Mengadakan pelatihan dan pendampingan pembuatan kartu pelanggan; 7) Mengadakan pelatihan dan pendampingan pencatatan keuangan. Kegiatan telah terlaksana sesuai dengan rencana, berupa: 1) Membuat katalog online yang dapat diakses melalui whatsapp berisi model-model busana, terutama busana kerja; 2) Bersama Mitra merancang logo serta nama, membuat, dan memasang papan nama; 3) Bersama Mitra membuat, merancang, dan mencetak kartu nama Mitra; Membuat kemasan dengan identitas Mitra; 6) Mengadakan pelatihan dan pendampingan pembuatan kartu pelanggan; 7) Mengadakan pelatihan dan pendampingan pencatatan keuangan. Jika saat sebelum pengabdian pesanan sangat sepi dan jarang, setelah kegiatan pengabdian animo masyarakat untuk menjahit ke Penjahit Busana Tanto telah meningkat drastis, tercatat pada Mei 2021 slot pesanan jahitan sudah penuh hingga Agustus 2021.

Keywords


Kalakan, Penjahit Busana, UMKM, Usaha Mikro.

Full Text:

PDF

References


Bintarto, J., & Rinanda, J. (2016). Kajian Semiotika Pada Logo Sanggar Reog Singo Barong Kabupaten Langkat. Jurnal Proporsi, 2(1), 81–89.

Budiyanto, T. (2020). Strategi Pemasaran Usaha Kecil Menengah Pada Ibu-Ibu Aisyiah Muhammadiyah Bali. SPEKTA (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat : Teknologi Dan Aplikasi), 1(1), 17. https://doi.org/10.12928/spekta.v1i1.2649

Christianingrum, Saputra, D., Yusuf, & Ulyana, D. (2021). Pelatihan Pembuatan Design Logo Sebagai Upaya Menanamkan Kesadaran Merek Bagi Pelaku UMKM di Kecamatan Air Itam. ikraith-adima, 4(1), 74–80.

Endriastuti, A., & Permatasari, M. P. 2018. Pelatihan Pemasaran, Pemberdayaan Toko Online, Dan Pengenalan M-Commerce Pada Produk Unggulan Jagung Tortiladi Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro. Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 56.

Harianie, L., Shinta, S., Biarrohmah, L., Rohmah, L. H., & Maslahah, W. (2020). Pendampingan Ibu-Ibu PKK Kecamatan Lowokwaru Malang melalui Pelatihan Pembuatan Pestisida Nabati sebagai Pengendalian Hama Sayuran Hidroponik. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 5(1), 175–184. https://doi.org/10.30653/002.202051.274

Ira Setiawati, Mahmudi, Ida Kristiana (2019), PKM Usaha Mikro Penjahit Gamis dan Baju Kebaya di Kelurahan Genuksari, Kecamatan Genuk, dan di Kelurahan Patemon Kecamatan Gunungpati, Kota Semarang, Propinsi Jawa Tengah, Prosiding Seminar Nasional Unimus, Volume 2.

Ikatan Akuntan Wilayah Sumatera Selatan (2014), Pengantar Akuntansi (Berbasis SAK ETAP) Buku 1, Edisi Revisi Kedua

Irhandayaningsih, A. 2018. Penerapan Teknologi Produksi dan Perbaikan Kemasan Produk Guna Meningkatkan Nilai Produk Batik Tulis di Kampung Batik Kauman Pekalongan. Anuva, 2(2), 137.

Hakim, L. (2019). Pelatihan Pemasaran Online Berbasis Marketplace Bagi UMKM Dalam Merespon Perubahan Perilaku Konsumen. Loyalitas, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, II(1), 74–91. http://www.ejournal.iaida.ac.id/index.php/loyal/article/view/353

Kurniawati, E., Widowati, S. Y., & Santoso, A. (2021). Sosialisasi Pembuatan Merek Produk Ukm Di Kelurahan Pedurungan Semarang. Jurnal Abdimas, 8–13.

Padmantyo, S., & Saputra, A. (2017). Peranan manajemen rantai pasokan terhadap kualitas produk dan efisiensi distribusi. Prosiding Dalam Seminar Peran Profesi Akuntansi Dalam Penanggulangan Korupsi ISSN 2460-0784, Seminar Nasional dan The 4th Call for Syariah Paper, 191–197.

Purnavita, S., Sriyana, H. Y., & Widiastuti, T. 2018. Kemasan Menarik dan Internet Marketing untuk Meningkatkan Nilai Jual Emping Garut sebagai Produk Unggulan Kabupaten Sragen. E-Dimas, 9(1), 88.

Santoso, Djoko, Indarto, Santoso, & Aprih. 2017. Pemberdayaan Usaha Kecil Mikro (UKM) Menuju Kemandirian Melalui, 8(2), 166–173.

Subari, A. F., Ayunita, C. N., Setyaningrum, D. U., Emilia, M., & Muslichun. (2018). Pemanfaatan pemasaran digital menggunakan instagram untuk meningkatkan pendapatan umkm bakso ojo lali di pondok jaya. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Kreasi Mahasiswa Manajemen 1(2), 43–51.

Widjaja, W. A., & Subardjo, A. (2018). Pengaruh Kesadaran, Pengetahuan Perpajakan, Ketegasan Sanksi, Tax Amnesty terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 1(1), 29–43.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jpm.v4i3.789-798

Refbacks

  • There are currently no refbacks.