PENDAMPINGAN PEMBERIAN DANA HIBAH PEMBANGUNAN PURA DI BALI DALAM PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT HINDU

Putu Citra Sukma Amanda, Putu Indah Dianti Putri

Abstract


Pembangunan pura di Bali, sebagai pusat kehidupan spiritual dan budaya masyarakat Hindu, menghadapi berbagai tantangan, termasuk kondisi pura yang memprihatinkan di beberapa desa. Untuk mengatasi masalah ini, Pemerintah Kabupaten Badung melalui Dinas Kebudayaan melaksanakan program Hibah Pura yang dirancang untuk mendukung pelestarian budaya Hindu dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Kegiatan pengabdian masyarakat ini menggunakan metode pelatihan dan pendampingan untuk memastikan bahwa dana hibah disalurkan secara tepat sasaran dan digunakan secara optimal. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman masyarakat tentang pengelolaan dana hibah, transparansi, dan akuntabilitas dalam penggunaan dana, serta partisipasi masyarakat dalam pelestarian budaya. Meskipun masih ada tantangan seperti keterbatasan anggaran dan kompleksitas administrasi, upaya perbaikan yang dilakukan telah memberikan dampak positif signifikan.


Keywords


Pendampingan, Hibah Pura, Pelestarian budaya

Full Text:

PDF

References


Adhiti, I. A. I., Artajaya, G. S., & Pidada, I. A. P. (2021). Pemberdayaan Bahasa, Sastra, Dan Aksara Bali Terhadap Penyuluh Bahasa Bali. Widyadari, 22(2), 562-571.

Arif, M., & Nasution, S. A. The Role of Grants in Infrastructure Development Efforts Peran Dana Hibah terhadap Upaya Pembangunan Sarana Prasarana.

Badungkab. (2017). Bupati Giri Prasta Serahkan Hibah 3 M Di Desa Punggul. Https://Badungkab.Go.Id/Kab/Berita/1574-Bupati-Giri-Prasta-Serahkan-Hibah-3-M-Di-Desa-Punggul

Budhi, M. K. S., Lestari, N. P. N. E., & Suasih, N. N. R. (2021). Dampak Hibah Uang Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Di Kabupaten Badung Provinsi Bali. Journal Of Innovation Research and Knowledge, 1(3), 255-264.

Darsana, I. M. (2022). Pelestarian “Pasiraman Pura Dalem Pingit Lan Pura Kusti” Di Desa Sebatu, Gianyar Sebagai Destinasi Wisata Alternatif. Siwayang Journal: Publikasi Ilmiah Bidang Pariwisata, Kebudayaan, Dan Antropologi, 1(1), 33-38.

Dewi, N. L. P. C. (2021). Analisis Sistem Pengelolaan Dana Hibah Community Based Development Bali Sejahtera Dengan Berlandaskan Kearifan Lokal Paras–Paros Pada Desa Adat Giri Utama (Doctoral Dissertation, Universitas Pendidikan Ganesha).

Husin, D. (2017). Pelatihan Manajemen Kearsipan atas Pengelolaan Dana Desa (ADD) di Desa Alue Lim Kecamatan Blang Mangat kota Lhokseumawe. Jurnal Vokasi, 1(1), 20-26.

Kurniawan, M. A. (2023). Bab 5 Manajemen Keuangan Pendidikan: Mewujudkan Keadilan, Transparansi, Dan Akuntabilitas Lembaga. Manajemen Pendidikan Islam: Filosofi, Konsep Dasar, Dan Implementasi Praktis, 123.

Lestari, K. G., Arthanaya, I. W., & Suryani, L. P. (2019). Pemberian Hibah Pemerintah Provinsi Bali Kepada Desa Pakraman. Jurnal Analogi Hukum, 1(2), 259-264.

Mahadewi, N. P. R., Parwati, N. P. Y., Pramartha, I. N. B., & Yasa, I. N. K. (2022). Pemberdayaan Dan Pengembangan Potensi Pura Pengukur Kabupaten Gianyar, Bali Sebagai Destinasi Wisata Sejarah. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Widya Mahadi, 3(1), 195-205.

Nasution, M. I., & Nasution, A. I. L. (2022). Efektivitas Manajemen Pengawasan Dalam Proses Bantuan Dana Hibah. Jurnal Manajemen Akuntansi (Jumsi), 2(3), 418-422.

Negara, Agus Eka Purna/ (2024). Hore! Pemkab Badung Bagi-bagi Hibah Rp 979 Miliar Tahun Ini. https://www.detik.com/bali/berita/d-7277625/hore-pemkab-badung-bagi-bagi-hibah-rp-979-miliar-tahun-ini.

Pramestisari, N. A. S., Kebayatini, N. L. N., & Putra, K. A. D. (2023).

Komodifikasi Nilai Kesakralan (Transformasi Fungsi Ruang Dalam Perspektif Heterotopia Di Pura Dalem Ped). Politicos: Jurnal Politik Dan Pemerintahan, 3(1), 59-75.

Putri, P. I. D. & Sudiarta, I. K. (2024). Modernisasi Irigasi: Upaya Perluasan Akses Terhadap Teknologi Informasi dalam Mendukung Kegiatan Operasi dan Pemeliharaan Irigasi. Abdimas Galuh, 6(1), 348-359.

Rabbani, N., Kumalasari, D., Firman, A., Nugroho, P., & Zulfa, N. (2024). Pendampingan perencanaan pengembangan Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Kauman Wiradesa. Jurnal Abdimas PHB, 7(1), 243-250

Suambara, I. W. (2023). Hak Dan Kewajiban Desa Adat Sebagai Penerima Hibah Uang Dari Pemerintah Daerah. Kertha Wicaksana, 17(2), 108-113.

Subagyo, Triono. (2024). Pemkab Badung hibahkan Rp2 miliar untuk bantu Pura Sanatanagama UGM. Https://Www.Antaranews.Com/Berita/4071705/Pemkab-Badung-Hibahkan-Rp2-Miliar-Untuk-Bantu-Pura-Sanatanagama-Ugm

Trisnawati, D. (2018). Analisis Etika Bisnis Syariah Pada Lembaga Kursus Dan Pelatihan (LKP) (Study Akad Hibah antara Peserta Kursus dengan LKP ISHAK Kabupaten Ponorogo) (Doctoral dissertation, IAIN Ponorogo).

Dalimunthe, L. A. (2020). Metode Pelaksanaan Kegiatan Madrasah Diniyyah. Jurnal Kajian Gender dan Anak, 4(2), 113-122.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jpm.v7i11.4682-4691

Refbacks

  • There are currently no refbacks.