PENINGKATAN KEMAMPUAN PENILAIAN INVESTASI USAHA TAMBAK UDANG MELALUI METODE ASSET BASED COMMUNITY DEVELOPMENT

Riki Hanri Malau, M. Rachmadi, Muslim Muslim, Muklis Muklis, Mahendra Romus, Rony Jaya, Mhd. Rafi, Larbiel Hadi

Abstract


Potensi Pulau Rupat yang besar dan letak strategis, namun nyatanya masih menghadapi masalah terkait dengan pengelolaan sumber daya alam yang belum maksimal. Salah satunya potensi di wilayah Pesisir Indonesia yang pengelolaan sumber alam hayatinya belum bisa memberikan manfaat dan menjadi komoditas penting bagi kegiatan ekonomi masyarakat. Produksi perikanan Indonesia saat ini masih di dominasi oleh perikanan tangkap. Upaya mengatasi hal tersebut, salah satu alternatif yang dipilih ialah peningkatan produksi perikanan dengan kegiatan agribisnis/budidaya laut. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini ialah Asset Based Community Development (ABCD) yang diawali dengan menggali potensi dan asset yang ada dan dimiliki oleh komunitas. Dalam proses ini diawali dengan identifikasi aset yang potensial yang dimiliki oleh komunitas masyarakat nelayan di Pulau Rupat.  Tahapan menyatukan pandangan dan visi ke dengan secara kolektif. Komunitas masyarakat nelayan di Pulau Rupat bisa dan mampu bangkit dan maju secara bersama dengan memanfaatkan lahan tidur yang dimiliki. Bagaimana mewujudakan kesejahteraan masyarakat dalam meningkatkan pelayanan, pemberdayaan dan peran serta masyarakat untuk meningkatkan daya saing daerah. Proses dimana dilakukan Studi Kelayakan Investasi baik aspek finansial maupun non finansial yang dilakukan oleh tim bersama tokoh komunitas  masyarakat nelayan dan unsur pemerintahan di Pulau Rupat, Kegiatan ini dilaksanakan dan dipusatkan di Desa Dungun Baru. Potensi perikanan dan pertambakan di Rupat Tengah Kabupaten Bengkalis ini adalah perikanan laut dan budidaya.Proses edukasi dan sosialisai hasil Studi Kelayakan Investasi kepada seluruh komunitas masyarakat nelayan tentang Kelayakan Investasi dari aspek Finansial, Operasional dan Pemasaran.Melaksanakan kegiatan yang sudah disepakati sebagai salah satu alternatif aktivitas ekonomi masyarakat serta pemanfaatan aset dan potensi yang dimiliki.


Keywords


Investasi; Tambak Udang; Nelayan; Pulau Rupat

Full Text:

PDF

References


Alfian Adi Prakoso, Tita Elfitasari, Fajar Basuki, Studi Analisa Usaha Dan Prospek Pengembangan Budidaya Udang Vaname (Litopenaeus Vannamei) Sistem Intensif Di Kecamatan Sluke, Kabupaten Rembang, Prosiding Seminar Nasional Tahunan Ke-V Hasil-Hasil Penelitian Perikanan Dan Kelautan, 2016

Ahmad Guslan, Analisis Strategi Saluran Pemasaran Usaha Budidaya Udang Windu Di Desa Pegat Batumbuk Kecamatan Pulau Derawan Kabupaten Berau, Ejournal Administrasi Bisnis, 2016, 4 (4): 975-989 Issn 2355-5408, Ejournal.Adbisnis.Fisip-Unmul.Ac.Id 2016

Anthon Efani, Dan Dr. Ir. Harsukoriniwati, Mp, Analisis Faktor-Faktor Produksi Usaha Pembesaran Udang Vanname (Litopenaeus Vannamei) Di Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan Jawa Timur ; Pendekatan Fungsi Cobb-Douglass, Jurnal Ecsofim Vol. 1, No. 1, 2013

Atmaja, D. S., Zaroni, A. N., & Yusuf, M. (2023). Actualization Of Performance Management Models For The Development Of Human Resources Quality, Economic Potential, And Financial Governance Policy In Indonesia Ministry Of Education. Multicultural Education, 9(01), 1-15

Astrid Indah Sari Nainggolan, Studi Kelayakan Finansial Usaha Budidaya Udang Vannamei (Litopenaeus Vannamei) Di Kecamatan Pantai Cermin Kabupaten Serdang Bedagai Provinsi Sumatera Utara, Skripsi, Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, 2018

Avdelas, L., Avdic‐Mravlje, E., Borges Marques, A. C., Cano, S., Capelle, J. J., Carvalho, N., ... & Asche, F. (2021). The decline of mussel aquaculture in the European Union: Causes, economic impacts and opportunities. Reviews in Aquaculture, 13(1), 91-118.

Awat,J.Napa (1999). Manajemen Keuangan Pendekatan Matematis. PT Gramedia pustaka umum Jakarta

Bambang Nardiantoa, M. Irfan Affandib dan Ktut Murniatib, studi kelayakan dan strategi pengembangan budidayaudang vaname (litopenaeus vannamei) pada tambak plastic di kabupaten kaur bengkulu (studi kasus pada pt xyz), Indonesian Journal of Socio Economics, Volume 1, No 1, Page 47-60, 2019

Bayu Romadhona, Bambang Yulianto Dan Sudarno, Fluktuasi Kandungan Amonia Dan Beban Cemaran Lingkungan TambakUdang Vaname Intensif Dengan Teknik Panen Parsial Dan Panen Total, Jurnal Saintek Perikanan Vol.11 No.2 : 84-93, Universitas Diponegoro, Februari 2016

Bodie,Zvi and Alex Kane and Alan J. Markus, (2002). Investments, Fifth Edition. The Mc Graw Hill Companies Inc.New York.

Christopher Dureau (2013). Pembaru dan Kekuatan Lokal untuk Pembangunan. ACCESS Tahap II.

Curtis, Q., Fisch, J., & Robertson, A. Z. (2021). Do ESG mutual funds deliver on their promises?. Mich. L. Rev., 120, 393.

Downes, John and Goodman E.Jordan, (1999), Kamus Istilah Keuangan dan Investasi,Cetakan Pertama, Salemba Empat, Jakarta

Garrison H. Ray and Noreen W Eric (2000) Managerial Accounting Ninth Edition. The Mc Graw Hill Companies Inc.New York

Haming Murdifin, (2010). Study Kelayakan Investasi Proyek & Bisnis, Penerbit PPM Jakarta

Harrison, R., Blickem, C., Lamb, J., Kirk, S., & Vassilev, I. (2019). Asset-based community development: narratives, practice, and conditions of possibility—a qualitative study with community practitioners. Sage Open, 9(1), 2158244018823081.

Hasan, M., Le, T., & Hoque, A. (2021). How does financial literacy impact on inclusive finance? Financial Innovation, 7(1), 1-23..

Hidayatulloh, Didin Fatihudin, Dan Siti Salbiyah, Implementasi Strategi Pemasaran Udang Vannamei Bagi PetaniTambak Di Desa Noreh Kecamatan Sreseh Kabupaten Sampang, Jurnal Balance Vol. XIII No. 2, Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Surabaya, Juli 2016

Husnan, Suad dan Enny Pudjiastuti (2000), Study Kelayakan Proyek Edisi Pertama,UPP,AMP,YKPN Yogyakarta

Jain, J., Walia, N., & Gupta, S. (2020) Evaluation of behavioral biases affecting investment decision making of individual equity investors by fuzzy analytic hierarchy process. Review of Behavioral Finance, 12(3), 297-314.

Lerner, J., & Nanda, R. (2020). Venture capital’s role in financing innovation: What we know and how much we still need to learn. Journal of Economic Perspectives, 34(3), 237-261..

Lorhenson Debataraja, Fathurrohman, Analisis Peluang Pembudidayaan Udang vannamei Di Daerah Serang Banten (Kp. Pegadungan, Desa Tenjo Ayu, Kec. Tanara Kabupaten Serang), Publik, Jurnal Ilmiah, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Banten, Vol. 11 No. 1 Februari 2015

Salehi, M., & Arianpoor, A. (2021). The relationship among financial and non-financial aspects of business sustainability performance: evidence from Iranian panel data. The TQM Journal, 33(6), 1447-1468.

Seong, H. E., & Kim, B. Y. (2021). Critical factors affecting venture capital investment decision on innovative startups: a case of south korea. International Journal of Management (IJM), 12(3), 768-781.

Warren, C., & Steenbergen, D. J. (2021). Fisheries decline, local livelihoods and conflicted governance: An Indonesian case. Ocean&CoastalManagement, 202, 105498




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jpm.v7i2.522-533

Refbacks

  • There are currently no refbacks.