PELATIHAN PEMANFAATAN SAMPAH PLASTIK SEBAGAI CAMPURAN UNTUK PEMBUATAN PAVING BLOCK

Dicki Dian Purnama, Fatma Nurkhaerani, Fety Nurlia Muzayanah, Fransisca Debora, Nadya Millasyifa, Oldry Juliana Dewi

Abstract


Permasalahan sampah masih menjadi hal yang membayangi untuk segera dicarikan solusi penanganannya. Karena hingga saat ini jumlah sampah yang dihasilkan semakin meningkat tiap tahunnya seiring dengan bertambahnya jumlah penduduk. Sampah plastik menjadi salah satu masalah terbesar karena material plastik sulit terurai. Plastik perlu dimanfaatkan menjadi produk lain yang bermanfaat dan bernilai ekonomis. Bank Sampah Induk Ecovillage Karawang sebagai wadah yang menerima sampah memiliki visi peningkatan kualitas anggota serta masyarakat, dengan menyelenggarakan program edukasi, pengelolaan sampah secara berkelanjutan. Melalui kegiatan pengabdian masyarakat berupa pelatihan dengan pemanfaatan sampah menjadi paving block diharapkan mampu mengurangi permasalahan yang ada. Pelatihan berupa pemaparan teori dan praktik langsung pembuatan paving block. Berdasarkan hasil pengamatan dan pengukuran pemahamana melalui soal ujian pre test dan post test. Peserta mengalami peningkatan pengetahuan dan pemahaman mulai dari proses awal hingga tahap akhir berupa perawatan paving block. Produk yang dihasilkan memiliki nilai lebih karena lebih ramah lingkungan karena memanfaatkan limbah sampah

Full Text:

PDF

References


Ambarwati, Yuli, Valennisa Qunifah, Syaiful Bahri, Lina Marlina, Sutopo Hadi, Laila Aspita, and John Hendri. 2022. “Pemanfaatan Sampah Plastik Menjadi Paving Block Di Desa Hajimena-Natar, Lampung Selatan.” Jurnal Abdi Insani 9(3):852–58.

Bank, Asosiasi, Sampah Indonesia, Rencana Anggaran, and Biaya Rab. 2023. “ASOSIASI BANK SAMPAH INDONESIA ( ASOBSI ).” (16):1–2.

Hakim, Fadhil Ammar. 2019. “Pemanfaatan Bijih Plastik Jenis High Density Polyethylene (HDPE) Sebagai Subtitusi Agregat Pada Bata Beton (Paving Block).” Dspace UII 1–11.

Jassim, A. K. 2017. “Recycling of Polyethylene Waste to Produce Plastic Cement. Procedia Manufacturing.” Pp. 635–42 in Procedia Manufacturing.

Mustam, Mariaulfa, Nurfika Ramdani, Hijrah Amaliah Azis, and Rizka Octavia. 2023. “Penyuluhan Cara Meminimalisir Sampah Plastik Lewat Pembuatan Paving Block Secara Manual.” Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) UTS 1(1):15–20.

Ocean, Making. 2017. “The Hidden Cost of Plastic Bag Use and Pollution in Indonesia.” Making Oceans Plastic Free.

Pratama, Aditya, Tezar Yoga Arifiyansyah, Imayatu Rofiqoh, Nurhayati, Nurul Farida, Ririn Septi Harjanti, Siti Latifah, Yuniarti Muttasiyah, Zakariya Budi Prakarsa, Ajik Oktafiani, Fachri Chusaini, Ismiana Handayani, Multia Retno Ningsih, Romandhon, and Nanang Agus Sunyono. 2023. “Pemanfaatan Barang Bekas Plastik Menjadi Paving Di Desa Plodongan Kecamatan Sukoharjo Kabupaten Wonosobo.” JEPEmas: Jurnal Pengabdian Masyarakat 2(1):9–16.

Silitonga, Yuda Febrian. 2021. “Produksi Sampah 1.200 Ton, DLHK Karawang Akui Kewalahan.” DetiksNews.

Yazid, Muhammad, Rizki Ramadhan Husani, and Gefry. 2023. “Penggunaan Limbah Plastik Polypropylene Sebagai Substitusi Semen Pada Paving Block.” Jurnal Teknologi Dan Rekayasa Sipil 02(01):34–38.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jpm.v6i8.3009-3015

Refbacks

  • There are currently no refbacks.