PERBEDAAN MAZHAB EMPAT IMAM BESAR (HANAFI, MALIKI, SYAFI’I, DAN HAMBALI) DALAM PARADIGMA HUKUM FIKIH
Abstract
Artikel ini mengangkat tentang perbedaanmazhab empat imam besar (Hanafi, Maliki, Syafi’i, dan Hambali) dalam paradigma hukum fikih. Dasar hukum yang diambil untuk menetapkan hukum fikih dari keempat mazhab ini berbeda-beda, sehingga hukum fikih yang dikeluarkan atau ditetapkan juga berbeda meskipun terdapat beberapa kesamaan dalam menetapkan hukum fikih. Perbedaan ini dikarenakan adanya perbedaan zaman para fuqoha, sehingga hukum yang ditetapkanpun berbeda. Selain itu masalah-masalah yang dihadapi tiap fuqoha berbeda-beda. Ini adalah salah satu penyebab timbulnya perbedaan dari setiap ulama fikih. Tulisan ini dikaji menggunakan metode filsafat.Struktur fundamental dijadikan sebagai landasan filosofis,dan teori postmodern dijadikan sebagai rujukan dari tulisan ini. Oleh karena itu perbedaan pendapat dapat dilihat sebagai fitrah, karena adanya perbedaan zaman, primordialitas, dan geografis manusia. Adanya perbedaan pendapat dari mazhab-mazhab fikih menjadi saling melengkapi, jika dilihat dari perpektif teori system. Dengan begitu kita dapat menemukan bahwa kajian ini mengantarkan pada kesadaran hubungan saling melengkapi antara pendapat ulama fikih.
Kata kunci: Empat Mazhab, Perbedaan Mazhab, Hukum Fikih
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Al-Ashqar, Umar Sulaiman. t.t, “Tarikh al-Fiqh al-Islami”. Aljazair: Qasr al-Kitab.
Al-Khafif, Ali. 1996. “Asbabu Ikhtilafil Fuqaha”. Cairo: Darul Fikr al-Arabi.
Ar-Rahbawi, Abdul Qadir. 2018. “Fikih Shalat Empat Mazhab”. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Asy-Syinawi, Abdul Aziz. 2017. “Biografi Empat Imam Mazhab”. Cikumpa: Fathan Media Prima.
Asy-Syurbasi, Ahmad. 1993. “Sejarah dan Biografi 4 Imam Madzhab”. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
At-Turki, Abdullah ibn ‘Abd al-Muhsin. 1980. “Usul Mazhab al-Imam Ahmad”. Riyad: Maktabah ar-Riyad al-Hadisah.
Chalil, Moenawir. 1955. ”Biografi Empat Serangkai Imam Mazhab Hanafi, Maliki, Syafi’i, Hambali”. Jakarta: Bulan Bintang.
Jauhari, Wildan. 2018. “Biografi Imam Ahmad bin Hanbal”. Jakarta Selatan: Rumah Fiqih Publishing.
Jauhari, Wildan. 2018. “Biografi Imam Malik”. Jakarta: Rumah Fiqih Publishing.
Khalil, Munawar. 1983. “Biografi Empat Serangkai Imam Mazhab”. Jakarta: Metro Pos.
Khallaf, Abdul Wahhab. 2018. “Fikih Empat Mazhab [jilid 1]” Jakarta Timur: Ummul Qura.
Manan, Abdul. 2011. “fiqih lintas madzhab”. Kediri: PP.Alfalah.
Misy’al, Mahmud Isma’il, Muhammad. 2007. “Atsar al-Khilaf al-Fiqhi fi al-Qawaid al-Mukhtalif fiha”. Kairo: Dar As-Salam.
Mubarok, Abu Hazim. 2017. “Fiqih Idola (1) Terjemah Fathul Qorib”. Jawa Barat: MUKJIZAT.
Mursyidi, Imam. 2011. “Ke-NU-an Ahlussunnah Waljamaah”. Semarang: Lembaga Pendidikan Ma’arif NU.
Najieh, Abu Ahmad. 2017. “Fikih Mazhab Syafi’i”. Bandung: Marja.
Ulfah, Isnatin. 2009. “fiqih ibadah: Menurut Al-quran, sunah, dan tinjauan berbagai madzhab”. Ponorogo: STAIN PO Press.
Rohman, Taufiqur. 2017. “Kontroversi Pemikiran Antara Imam Maliki dengan Imam Syafi’i tentang Masalah Mursalah Sebagai Sumber Hukum”. International Journal ihya’ ‘ulum Al-din. Vol. 19 No. 1. http://www.journal.walisongo.ac.id
Sabil, Jabbar. 2016.“Pendekatan Sirkuler dalam Kajian Perbandingan Mazhab”. Wahana Kajian Hukum Islam Pranata Sosial. Vol. 18 No. 1. http://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/medsyar
Samidi. Januari-Juni 2010. “Konsep Al Ghuslu dalam Kitab Fikih Manhaji”. Jurnal Analisa Volume XVII, No. 01. http://www.jurnal.konsep_al_ghuslu_dalam_kitab_fiqih_manhaji
Yanggo, Huzaemah Tahido. 1999. “Pengantar Perbandingan Mazhab”. Jakarta: Logos Wacana Ilmu.
DOI: http://dx.doi.org/10.31604/muaddib.v5i1.65-79
Article Metrics
Abstract view : 279262 timesPDF (Bahasa Indonesia) - 80657 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.