PERAN PEMERINTAHAN KELURAHAN TALANG MANDI DALAM MENJAGA KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN UMUM DI KELURAHAN TALANG MANDI KECAMATAN MANDAU KABUPATEN BENGKALIS
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peranan Lurah Dalam Pemeliharaan Ketentraman Dan Ketertiban Di Kelurahan Talang Mandi Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis, hal ini merupakan perwujudan dalam membina kehidupan masyarakat kelurahan agar dapat hidup lebih aman,tertib,damai, dan tentram. Tipe penelitian ini yang peneliti gunakan dalam penelitian ini adalahh metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif,yakni penelitian dengan berusaha menggambarkan objek atau subjek yang teliti sesuai dengan apa adanya serta menjelaskan tentang variable dan indicator dalam hal ini adalah Norma,Individu sebagai organisasi dalam masyarakat,dan individu dalam struktur social masyarakat. Jenis dan teknik pengumpulan data yang dipergunakan terdiri dari observasi,wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian Peranan Lurah dalam Pemeliharaan Ketentraman dan Ketertiban Di Kelurahan Talang Mandi Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis dapat disimpulkan kurang terlaksana atau kurang berperan. Adapun hambatan-hambatan Lurah dalam pemeliharaan ketentraman dan ketertiban masyarakat di Kelurahan Talang Mandi yakni kurangnya koordinasi,kurangnya komunikasi,dan rendahnya partisipasi masyarakat.
Kata Kunci : Peranan,Lurah,Pemeliharaan,Ketentraman dan Ketertiban
Full Text:
PDFReferences
Arsil Fitra, (2017) Teori Sistem Pemerintahan, Depok : PT Raja Grafindo Persada.
Fahmi Irham, (2014) Manajemen Kepemimpinan, Bandung : ALFABETA. Hudayana Bambang (2017) Pemberdayaan Masyarakat. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Kaswan, (2013). Leadership And Teamworking Bandung : Alfabeta. Makaro, Moh Taufik, Suhasril, dan H. Moh Zakky,( 2003 ) Tindak Pidana Narkotika, Jakarta : Ghalia Indonesia.
Nawawi Zaidan (2013). Manajemen Pemerintahan. Jakarta : PT RajaGrafindo Persada.
Ndraha Taliziduhu (2011). Kybernologi (Ilmu Pemerintahan Baru). Jakarta: Rineka Cipta.
Ndraha, T. (2021) Kepemimpinan Pemerintahan Indonesia. Bandung : PT Refika Aditama.
Patilima, Hamid (2013) Metode Penelitian Kualitatif Bandung : Alfabeta
Rauf Rahyunir dan Yusri Munaf (2015). Lembaga Kemasyarakatan Indonesia. Yogyakarta : Nusa Media.
Rauf (2018). Asas Penyelenggaraan Pemerintah Daerah. Pekanbaru :Nusamedia Yogyakarta.
Ridwan (2014), Diskresi & Tanggung Jawab Pemerintah Yogyakarta : FH UII Press.
Soekanto Soerjono dan Budi Sulistyowati (2015). Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta : PT RajaGrafindo Persada.
Sugiyono (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Sugiyono, (2022) Metode Penelitian Kualitatif (untuk penelitian yang bersifat : eksploratif, enterpretif, interatif, dan konstruktif) Bandung : Alfabeta. Suyanto Bagong & Sutinah (2011), Metode Penelitian Sosial. Jakarta : PRENADA MEDIA GROUP.
Syafiie, K.I. (2007). Ilmu Pemerintahan. Bandung : CV. Mandar Maju.
Syafiie, K.I. (2009). Pengantar Ilmu Pemerintahan. Bandung : PT Refika Aditama.
Syafiie, K.I. (2008). Perbandingan Pemerintahan. Bandung : PT Refika Aditama.
Syafiie, K.I (2021). Kepemimpinan Pemerintahan Indonesia. Bandung : PT Refika Aditama.
Syafiie (2011). Ekologi Pemerintahan. Bandung : Pustaka Reka Cipta. Syafiie (2019). Ilmu Pemerintahan. Jakarta : Bumi Aksara.
Syafiie (2011). Sistem Pemerintahan Indonesia. Jakarta :Rineka Cipta. Syafiie (2011). Manajemen Pemerintahan. Bandung : Pustaka Reka Cipta. Syafiie, (2014). Ilmu Pemerintahan. Jakarta : Bumi Aksara.
B. JURNAL
Rambi, A. H., Warouw, D., & Boham, A. (2019). Peranan Komunikasi Pemerintah Dalam Menjaga Ketertiban Umum Pada Masyarakat (Studi Pada Pemerintah Kelurahan Bahu Kecamatan Malalayang Kota Manado). Acta Diurna Komunikasi, 8(2).
La sahido, A. A. (2021). Peran Satuan Polisi Pamong Praja Dalam Penyelenggaraan Ketertiban Umum Dan Ketenteraman Masyarakat Di Kota Depok Provinsi Jawa Barat. Jurnal Renaissance, 6(2), 829-843.
Lasahido, A. A. (2021). Peran Satuan Polisi Pamong Praja Dalam Penyelenggaraan Ketertiban Umum Dan Ketenteraman Masyarakat Di Kota Depok Provinsi Jawa Barat. Jurnal Renaissance, 6(2), 829-843.
Alya, N. (2022). Pengaruh Koordinasi Kelurahan Dalam Pengelolaan Ketentraman Dan Ketertiban Umum Di Kelurahan Pahlawan Kecamatan Medan Perjuangan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ilmu Sosial dan Politik [JIMSIPOL], 2(4).
Hutasuhut, U. M., Zuhraini, Z., Hermanto, A., & Triono, T. (2022).
Implementasi Kebijakan Kota Bandar Lampung dalam Mewujudkan Ketentraman dan Ketertiban Umum: Perspektif Siyasah Dusturiyah. As- Siyasi: Journal of Constitutional Law, 2(2), 135-152.
Rahmadanita, A., & Nurrahman, A. (2022). Penyelenggaraan Fungsi Pemeliharaan Ketenteraman Dan Ketertiban Umum Oleh Satuan Polisi Pamong Praja Di Kota Bogor. Jurnal Tatapamong, 113-127.
Suwito, M. T., Tamowangkay, V., & Wilar, W. (2023). Kepemimpinan Lurah Dalam Memelihara Ketentraman Dan Ketertiban Umum Di Kelurahan Papakelan Kecamatan Tondano Timur Kabupaten Minahasa. JURNAL EKSEKUTIF, 3(1).
C. Peraturan dan Perundang-Undangan
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
Undang-Undang Nomor 73 Pasal 5 Tahun 2005
Undang-Undang Nomor 66 Tahun 2016
Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002
Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2018
Article Metrics
Abstract view : 72 timesPDF - 44 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.