PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, PENGAWASAN DAN DISIPLIN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT ANUGRAH JALA CHANDRA BATAM

(1) * Sumi Sri Juwita Ningsih Mail (Universitas Putera Batam, Indonesia)
(2) Sunargo Sunargo Mail (Universitas Putera Batam, Indonesia)
*corresponding author

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Budaya organisasi, pengawasan dan disiplin terhadap kinerja karyawan PT Anugrah Jala Chandra Batam. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT Anugrah Jala Chandra Batam yaitu sebanyak 100 responden dengan pengambilan sampel menggunakan teknik sampel jenuh. Data yang diperoleh dalam penelitian ini menggunakan kuesioner yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Analisis  pengaruh menggunakan uji t dan uji F. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa variabel budaya organisasi, pengawasan dan disiplin berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan secara parsial dan simultan.


Keywords


Budaya Organisasi; Pengawasan; Disiplin; Kinerja Karyawan.

   

DOI

https://doi.org/10.31604/jips.v10i2.2023.622-628
      

Article metrics

10.31604/jips.v10i2.2023.622-628 Abstract views : 0 | PDF views : 0

   

Cite

   

Full Text

Download

References


Hutabarat, L. N. (2019). Pengaruh Pengawasan, Budaya Organisasi dan Remunerasi Terhadap Motivasi Kerja Pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(2), 200–213. https://doi.org/10.30596/maneggio.v2i2.3777

Harianto, & Saputra, A. (2020). Pengaruh Pengawasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Centric Powerindo Di Kota Batam. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 8(1), 672–683.

Irianti, G. N., & Sunargo. (2022). Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Enesis Group Batam. SCIENTA JOURNAL: Jurnal Ilmiah Mahasiswa, 4(7), 2.

Ichsan et al.,( 2020). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil (Pns) Di Lingkungan Ajudan Jenderal Daerah Militer (Ajendam) - I Bukitbarisan Medan. Jurnal Darma Agung, 28(2), 187. https://doi.org/10.46930/ojsuda.v28i2.625

Ningsih Widiya, E., & Arini, E. (2022). PENGARUH PENGAWASAN, DISIPLIN KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SEMEN MERAH PUTIH KOTA BENGKULU. Jurnal Entrepreneur Dan Manajemen Sains (JEMS, 3(2), 354.

Sutrisno, Komarudin, & Maulana, S. R. (2022). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru Pada Smk Sasmita Jaya Di Tangerang Selatan. Jurnal Ekonomi Efektif, 4(3), 403–412.

Sularmi, L., & Apriyanti, N. H. (2019). Pengaruh Budaya Organisasi Dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Mega Perintis Tbk. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(1), 124. https://doi.org/10.32493/jjsdm.v3i1.3373

Susan, E. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Adaara: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 9(2), 952–962. https://doi.org/10.35673/ajmpi.v9i2.429

Siagian, M., & Amalia, S. (2020). PENGARUH DISIPLIN KERJA, PENGALAMAN KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT KUMALA INDONESIA SHIPYARD. SCIENTA JOURNAL, (2). http://dx.doi.org/10.1186/s13662-017-1121-6%0Ahttps://doi.org/10.1007/s41980-018-0101-2%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.cnsns.2018.04.019%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.cam.2017.10.014%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.apm.2011.07.041%0Ahttp://arxiv.org/abs/1502.020


Refbacks

  • There are currently no refbacks.