PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA GURU DI SEKOLAH MADRASAH ALIYAH NEGERI (MAN) 9 PONDOK BAMBU JAKARTA TIMUR

(1) * Kharisma Auliaillah Mail (Universitas Mitra Bangsa, Indonesia)
(2) Meirna Milisani Mail (Universitas Mitra Bangsa, Indonesia)
(3) Rosalia Irawati Mail (Universitas Mitra Bangsa, Indonesia)
*corresponding author

Abstract


Penelitian dilakukan untuk mengetahui sejauh mana gaya kepemimpinan dan motivasi berdampak terhadap kinerja guru di MAN 9 Jakarta Timur. Penelitian menerapkan pendekatan kuantitatif. Seluruh guru di MAN 9 Jakarta Timur yang merupakan populasi penelitian. Teknik pengambilan sampel memakai random sampling yang dimana memperoleh 38 responden. Untuk analisis data menerapkan SEM-PLS dengan bantuan smartpls. Hasil penelitian membuktikan gaya kepemimpinan tidak berdampak pada kinerja guru. Di sisi lain, motivasi memiliki dampak positif pada kinerja guru. Hasil penelitian diharapkan memberikan manfaat khususnya bagi pihak sekolah dalam mengembangkan gaya kepemimpinan dan motivasi guna meningkatkan kinerja guru. Penelitian ini bermanfaat sebagai sumber referensi bagi penelitian selanjutnya.



Keywords


gaya kepemimpinan; motivasi; kinerja guru

   

DOI

https://doi.org/10.31604/jips.v12i11.2025.4443-4451
      

Article metrics

10.31604/jips.v12i11.2025.4443-4451 Abstract views : 0 | PDF views : 0

   

Cite

   

Full Text

Download

References


Afandi, P. (2018). Manajemen sumber daya manusia (Teori, konsep dan indikator). Riau: Zanafa Publishing, 3.

Andari, Y., Rambe, M., & Maryadi. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru Di Madrasah Aliyah Yayasan Pendidikan Jaya Penggalian Kabupaten Serdang Bedagai. Jurnal Penelitian Dan Pendidikan Agama Islam, 2(1), 52–59.

Anjelina, W., Silvia, N., & Gitiuati, N. (2021). Program Merdeka Belajar, Gebrakan Baru Kebijakan Pendidikan. Jurnal Pendidikan Tembusai, 5(1), 1977–1982.

Bintoro, D., & Daryanto, D. (2017). Manajemen penilaian kinerja karyawan. Yogyakarta: Gava Media, 15.

Faiz, A., & Kurniawaty, I. (2022). Urgensi Pendidikan Nilai di Era Globalisasi. Jurnal Basicedu, 6(3), 3222–3229. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2581

Hair, J. F., Hult, G. T. M., Ringle, C. M., Sarstedt, M., Danks, N. P., & Ray, S. (2021). Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS -SEM) Using R. https://doi.org/10.1007/978-3-030-80519-7_5

Hani, H. T. (2003). Manajemen. In Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta.

Hartani, A. . (2011). Manajemen Pendidikan. LaksBang. http://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/1614

Herawati, H., & Ermawati, D. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan. Kinerja Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 2(2), 16–33.

Hidayat, N. (2021). Analisis Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kinerja Guru Di SMPN 3 Pelaihari. Magister Manajemen Pendidikan UNISKA MAB, 1(1), 28–33. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31602/piuk.v0i0.4696

Husni, A., Akmaluddin, S., & Sari, S. M. (2023). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah, Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Guru Gugus Vi Sekolah Dasar Negeri Lampanah. Indo-MathEdu Intellectuals Journal, 4(3), 1843–1853. https://doi.org/http://doi.org/10.54373/imeij.v4i3.435

Johanes, V. E., Suroyo, S., & Budiastra, A. A. K. (2022). Analisis hubungan gaya kepemimpinan kepala sekolah dan literasi digital dengan kinerja guru sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 6(2), 2793–2801. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i2.2471 ISSN

Juliana, Musdiani, & Zahraini. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru di Sekolah Dasar (SD) Negeri Gugus Sihoum Kecamatan Indrapuri Kabupaten Aceh Besar. Indo-MathEdu Intellectuals Journal, 5(1), 807–819.

Karoso, S., & Cahyono, B. T. (2024). Strategi Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Motivasi Guru. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 6(3), 2421–2428. https://doi.org/10.31004/edukatif.v6i3.6805

Madjid, A. (2016). Pengembangan Kinerja Guru Melalui: Kompetensi, Komitmen dan Motivasi Kerja. Samudra Biru.

Maesaroh, S., Yuliaty, F., & Mulyanti, D. (2024). Pengaruh Kepemimpinan Kepala dan Kompetensi Guru terhadap Kinerja Guru melalui Motivasi Guru. Journal on Education, 6(4), 18297–18305.

Mangkunegara, A. A. P. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia, Bandung. In Remaja Rosdakarya. PT Remaja Rosdakarya.

Sondang, S. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara.

Suharsaputra, U. (2013). Administrasi Pendidikan. PT Refika Aditama.

Tjokrowinoto, M. (1996). Pembangunan: dilema dan tantangan. Pustaka Pelajar. https://books.google.co.id/books?id=d_vsAAAAMAAJ

Uno, B. (2008). Teori Motivasi dan Pengukurannya, Analisis di Bidang Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Wahyudi, D. R. (2009). Kepemimpinan kepala sekolah dalam organisasi pembelajar (learning organization). In Bandung: Alfabeta.

Wibowo. (2017). Manajemen Kinerja. Rajawali Pers.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.