(2) Murni eva marlina
*corresponding author
AbstractTujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis makna ungkapan jujung lupo pada pemilihan daerah kabupaten pakpak bharat tahun 2020. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Data dalam penelitian ini diperoleh melalui nwawancara mendalam dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan mengumpulkan data, mereduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Adapun beberapa informan dalam penelitian ini yaitu tim sukses dan pendukung paslon 02 sebagai pihak yang menggunakan ungkapan jujung lupo dan tim sukses serta pendukung paslon 01 sebagai oposisi untuk melihat bagaimana masyarakat memaknai jujung lupo. Dari hasil penelitian yang dilakukan bahwa ungkapan jujung lupo telah eksis jauh sebelum pilkada berlangsung yaitu sejak berdirinya GKPDD tahun 1984. Pada saat pilkada berlangsung, masyarakat memaknai jujung lupo sebagai bentuk perjuangan masyarakat bawah dan mempertahankan identitas etnis Pakpak. KeywordsUngkapan tradisional, Jujung lupo, Pakpak.
|
DOIhttps://doi.org/10.31604/jips.v12i5.2025.2103-2108 |
Article metrics10.31604/jips.v12i5.2025.2103-2108 Abstract views : 0 | PDF views : 0 |
Cite |
Full Text Download
|
References
Aminuddin. 2008. Semantik Pengantar Studi Tentang Makna. Bandung: Sinar Baru Aglesindo
Bagong,S.,Sutinah.2023. Metode Penelitian Sosial. Jakarta: Kencana
Creswell, & Jhon. (2019). Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif dan Mixed. Celeban Timur: Pustaka Belajar.
Febryani,A.,et al.2020. Folklor peguatan nilai-nilai kearifan local Sumatera Utara. Banten: CV.AA.Rizky
Kridalaksana, Harimurti.2008. Kamus linguistik. Jakarta: Gramedia pustaka utama
Leech, G. (1993). Prinsip-Prinsip Pragmatik (diterjemahkan oleh M. D. D. Oka, dari judul asli: The Principles of Pragmatics) Universitas Indonesia.
Leech, G (2003). Semantik (diterjemahkan oleh Paina Partana, dari judul asli Semantics). Pustaka Pelajar.
Manik, T. R. (1977). Kamus Bahasa Dairi Pakpak-Indonesia. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa.
Maujud,F.,Sultan.2019. Pragmatik: Teori dan Analisis Makna Konteks dalam Bahasa. Mataram: UIN Mataram Pressed.
Moeliono, Anton, M. (Penyunting Penyelia). 1990. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Mujinem.1993. Fungsi folklor lisan (ungkapan tradisional) dalam kehidupan orang Jawa. 3(12), 33-45
Rahardi,K.2019. Pragmatik konteks intralinguistik dan konteks ekstralinguistik. Yogyakarta: Amara Books
Riemer,N. 2010. Introducing Semantic, Cambridge university press.
Risna, N. (2020). Analisis Makna Dan Penggunaan Partikel De (ã§) Dalam Bahasa Jepang Ragam Bahasa Tulis (BLOG) [PhD Thesis]. Universitas Darma Persada.
Sakinah,N.,dkk. 2024. Analisis kebudayaan Batak Pakpak di Sumatera Utara. Edulnovasi: jurnal of basic educational studies, 4(3), 1565-1572
Sani,A.R.2022. Metodologi penelitian pendidikan. Jakarta: Kencana
Searle.John.2005. Expression And Meaning (Studies in the Theory of Speech Acts). Newyork: Cambridge university pressed
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kualitatif Untuk Penelitian Yang Bersifat Eksploratif, Enterpratif, Interaktif Dan Konstruktif, Cet-III. Bandung: Alfabeta.
Refbacks
- There are currently no refbacks.






Download