(2) Tumiran Tumiran
*corresponding author
AbstractRiset ini bertujuan untuk menjelaskan: (1) bagaimana mendesaign strategi kepimpinan kepala madrasah di MAS Amaliah Sunggal dalam meningkatkan mutu pengelolaan madrasah?, (2) bagaimana pelaksanaan strategi kepimpinan kepala madrasah di MAS Amaliah Sunggal dalam meningkatkan mutu pengelolaan madrasah?, dan (3) bagaimana pengontrollan mutu pembinaan pengelolaan madrasah. Riset ini menggunakan pendekatan kualitatif, sementara jenis riset ini adalah kajian kasus. Sumber data riset ini yaitu kepala madrasah dan beberapa orang guru. Metode collecting datanya adalah observation,interview, documentation. Teknik analisis dalam riset ini adalah (data reduction), (data display), dan (conclusion drawin/ verificat-ion). Hasil riset ini adalah sebagai berikut: 1) Merancang strategi kepimpinan kepala madrasah dalam meningkatkan prestasi guru dilaksanakan dengan musyawarah yang melibatkan semua komponen sekolah berdasarkan analisis SWOT dan diterangkan dalam bentuk RKAM serta mempunyai arah dan sasaran. 2) Implementasi strategi kepimpinan kepala madrasah dalam meningkatkan prestasi guru, ditemukan program pelaksanaan, yakni program pengayoman kualitas internal sekolah yang melibatkan peningkatan mutu guru dari segi pembelajaran dan prestasi pendidik 3) Pengontrolan pengayoman kualitas pendidik dijalankan oleh kepala madrasah dan pengawas madrasah sebagai pemantau semua aktivitas pendidik. Pengayoman kualitas pendidik perlu dilaksanakan secara berkesinambungan dan disokong oleh semua komponen madrasah serta instrumen pengawasan perlu dilengkapi sebagai bahan untuk perbaikan
KeywordsStrategi Kepemimpinan Kepala Madrasah, Religius, Mutu Pengelolaan Madrasah.
|
DOIhttps://doi.org/10.31604/muaddib.v8i1.188-203 |
Article metrics10.31604/muaddib.v8i1.188-203 Abstract views : 0 | PDF views : 0 |
Cite |
Full Text Download
|
References
Departemen Agama RI. 1989. Alquran dan Terjemahnya. Surabaya: Mahkota.
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan RI. 1994. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.
Fattah. Nanang. 2012. Sistem penjaminan mutu pendidikan. Bandung: PT. Remaja.
Ismail, Muhammad. 2002. Pengantar Manajemen Syariat. Jakarta: Khairul Bayan, Sumber Pemikiran Islam.
Kurniadin, Didin dan Machali, Imam. 2012. Manajemen Pendidikan – Konsep dan Prinsip Pengelolaan Pendidikan. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
Ma’mur Asmani, Jamal. 2012. Tips menjadi kepala sekolah professional. Jogjakarta: diva press.
Riyanto. 2010. Paradigma baru pembelajaran (sebagai referensi bagi pendidik dalam implementasi pembelajaran yang efektif dan berkualitas). Jakarta: Kencana.
Sallis,Edward. 2015. â€Total Quality Management In Education Model, Teknik, dan Implementasinya. Yogyakarta, Penebit : IrciSoD
Sugiono. 2017. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Wahjosumidjo. 2013. Kepemimpinan Kepala Sekolah. Jakarta: Rajagrafindo Persada.
Yahya, Imam. 2002. Syarat-syarat Kepempimnan. Jakarta: Bumi Aksara.
Refbacks
- There are currently no refbacks.






Download