PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PUPR KABUPATEN KARAWANG
Abstract
Berikut tujuan penelitian ini yaitu: (1) hubungan atau korelasi antara kepemimpinan dan motivasi kerja (2) pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja pegawai secara parsial (3) pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja pegawai secara parsial (4) pengaruh kepemimpinan dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai secara simultan. Kajian ini menerapkan metode kuantitatif dan teknik analisis jalur. Sampel penelitian menggunakan sampel jenuh yang diambil dari populasi penelitian. Hasil dari pengujian korelasi menunjukkan (4,3209) > (1,98137). Hasil pengolahan data pengaruh parsial dari Kepemimpinan terhadap Kinerja, diperoleh hasil (8,606) > (1,98137). Kemudian Motivasi Kerja terhadap Kinerja, memperoleh hasil (3,173) > (1,98137). Nilai (60,567) > (3,08). Kesimpulannya, ditemukan korelasi kuat pada Kepemimpinan dengan Motivasi kerja. Terdapat pengaruh parsial antara Kepemimpinan terhadap Kinerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja. Kepemimpinan dan Motivasi Kerja berpengaruh secara simultan terhadap Kinerja
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Bangun, W. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Erlangga.
Fazira, Y., & Mirani, R. (2019). Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Dumai. JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, Dan Supervisi Pendidikan), 4(1), 76.
Hasibuan, M. S. P. (2014). MANAJEMEN : Dasar, Pengertian, dan Masalah. (10th ed.). PT. Bumi Aksara.
Kartika, E. W., & Kaihatu, T. S. (2010). Analisis Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja (Studi Kasus pada Karyawan Restoran di Pakuwon Food Festival Surabaya). Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 12(1), 100–112.
Larasati, S., & Gilang, A. (2016). Pengaruh Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan Wilayah Telkom Jabar Barat Utara (Witel Bekasi). Jurnal Manajemen Dan Organisasi, 5(3), 200.
Silaen, S. (2013). Metodologi Penelitian Sosial untuk Penulisan Skripsi dan Thesis. In Media.
Sunyoto, D. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. CAPS.
Thoha, M. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia (2nd ed.). Raja Grafindo.
DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jips.v9i9.2022.2195-3299
Article Metrics
Abstract view : 6461 timesPDF - 3334 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.