PERANAN KINERJA PEMASAR DAN INOVASI PRODUK TERHADAP KEUNGGULAN BERSAING PADA DESA KLAMBIR V KABUPATEN DELI SERDANG

Harianto Harianto, Megasari Gusandra Saragih, Firman Ario

Abstract


Penelitian ini dilakukan di Desa Klambir V Kebun Kecamatan Deli Serdang, dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dengan metode penelitian menggunakan data primer dan data sekunder. Nilai t hitung kinerja pemasaran adalah 0,722 > 1,316 (n-k 30-4 = 26 pada 0,05/5%) dan signifikansi 0,477 > 0,05 maka Ha diterima dan Ho ditolak, maka kinerja pemasaran tidak berpengaruh dan tidak positif dan tidak signifikan terhadap keunggulan bersaing, nilai t hitung kinerja pemasaran adalah 0,252 > 1,316 (n-k 30-4 = 26 pada 0,05/5%) dan signifikan 0,803 > 0,05, maka Ha diterima dan Ho ditolak, sehingga inovasi produk tidak berpengaruh dan tidak positif dan tidak signifikan terhadap keunggulan bersaing. Artinya di Desa Klambir V produk-produk yang ada belum bisa dianggap sebagai keunggulan, namun masih ada kekurangan pengolahan baik dari segi inovasi maupun bentuk produk yang belum bisa dianggap sebagai keunggulan dalam desa Klambir v.


Full Text:

PDF

References


Kausar, K. (2016). Pengaruh Celebrity Endorse dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Yamaha. Jurnal E-Manajemen, 04(03), 34–45.

Marlius, D. (2017). Keputusan Pembelian Berdasarakan Faktor Psikologis Dan Bauran Pemasaran PT. Intercom Mobilindo Padang. Jurnal Pundi, 1(1), 57– 66.

Nasution, M. I., Fahmi, M., Jufrizen, Muslih, & Prayogi, M. A. (2020). The Quality of Small and Medium Enterprises Performance Using the Structural Equation Model-Part Least Square (SEM-PLS). Journal of Physics: Conference Series, 1477(5), 1–8. https://doi.org/10.1088/1742- 6596/1477/5/052052

Sanjaya, S. (2015b). Pengaruh Promosi Dan Merk Terhadap Keputusan Pembelian Pada PT. Sinar Sosro Medan. Jurnal Ilmiah Dan Bisnis, 16(02), 108–122.

Santoso, D. T. T., & Purwanti, E. (2013). Pengaruh Faktor Budaya, Faktor Sosial, Faktor Pribadi, dan Faktor Psikologis Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Dalam Memilih Produk Operator Seluler Indosat-M3 di

Sanjaya, S. (2015a). Pengaruh Promosi dan Merek Terhadap Keputusan

Pembelian Pada PT. Sosro Medan. Manajemen Dan Bisnis, 16, 111.

Setiawathy Elis, T. P. W. A. A. (2015). Pengaruh Harga Terhadap Keputusan Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Televisi Samsung Di Perumahan Villa Grand Tomang Tanggerang. Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin Ilmu & Call For Ptapers Unisbank, 1–14.

Sumarno, S. (2016). Studi Mengenai Keputusan Pembelian Dengan Pendekatan Service Encounter, Service Convenience Dan Product Knowledge Yang Dimediasi Oleh Purchase Intention Pada Bengkel PT.Astra Internasional Daihatsu Sales Operation Semarang. Jurnal Sains Pemasaran Indonesia, 15(2), 93–106.

Arianty, N. (2016). Pengaruh Promosi Dan Merek Terhadap Keputusan Pembelian. Prosiding Dies Natalis, 76–87.

Arif, M. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada PT.FastFood Indonesia Store KFC Raja Medan. Jurnal Ilmiah Maksitek, 1(1), 12–19.

Astuti, R., & Febriaty, H. (2017). faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Di Pasar Modern : Studi Kasus Pada Indomaret Di Kecamatan Medan Denai Kota Medan. Jurnal Riset Sains Manajemen, 1(1), 35–42.

Bramantya, Y. B. (2016). Pengaruh Selebrity Endorse Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Yamaha Jupiter MX Di Kota Denpasar. Jurnal Manajemen, 5(3), 1745–1771.

Darma, M. B., Effendi, S., & Juari, A. A. (2018). Pengaruh Citra Merek Dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan Kosmetik. Jurnal Riset Sains ManajemenD, 2(1), 1–8.

Dinawan, M. R. (2010). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian. Sains Pemasaran Indonesia, 9(3), 27–40.

Fandy Tjiptono. (2012). Pengaruh brand image dan pelayanan terhadap loyalitas pelanggan pada PT. budidaya bahari caksan tangerang. Andy, 1(1), 83.

Farisi, S. (2018). Pengaruh citra merek dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian sepatu Adidas pada mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Publikasi Ilmiah, 689–705. http://hdl.handle.net/11617/9995

Fristiana, D. A. (2012). Pengaruh Citra Merek Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Ramai Swalayan Peterongan Semarang. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 1(1), 1–9.

Pengaruhnya Terhadap Minat Beli Pada Pasar Tradisional Calaca. Jurnal Riset Ekonomi, 1(3), 273–283.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jips.v10i3.2023.1522-1533

Article Metrics

Abstract view : 276 times
PDF - 131 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.