PELATIHAN MINDFULNESS KURANG EFEKTIF DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEREGULASI EMOSI TENAGA KESEHATAN

Wayan Mirah Adi

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk menurunkan kesulitan dalam kemampuan meregulasi emosi melalui pemberian Pelatihan Mindfulness. Pelatihan ini diberikan kepada tenaga kesehatan di Puskesmas J. Materi diberikan menggunakan lecturette, audio visual, games, small group discussion, role play dan writing task yang kemudian disampaikan dalam 6 sesi. Desain penelitian ini menggunakan non-randomized one group pre-test post-test design yang melibatkan 14 tenaga kesehatan sebagai partisipan dalam penelitian ini. Pengumpulan data menggunakan angket Difficulties in Emotion Regulation Scale (DERS) dan The Philadelphia Mindfulness Scale yang diberikan sebelum dan sesudah pelatihan dilakukan. Analisis data kuantitatif menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan dalam kemampuan regulasi emosi sebelum dan sesudah pelatihan (p>0.05). Hal tersebut dipengaruhi oleh frekuensi penerapan teknik mindfulness dan kemampuan individu terkait dengan pengalaman subjektif mengenai ekspresi emosi dan respon fisiologis. Berdasarkan hasil dapat disimpulkan bahwa Pelatihan Mindfulness kurang efektif untuk menurunkan kesulitan dalam regulasi emosi.

Kata Kunci


kesulitan dalam meregulasi emosi; pelatihan mindfulness; tenaga kesehatan

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Cardaciotto, L., Herbert, J. D., Forman, E. M., Moitra, E., & Farrow, V. (2008). The assessment of present-moment awareness and acceptance: The Philadelphia Mindfulness Scale. Assessment, 15(2), 204-223.

Chiodelli, R., Mello, L. T. N., Jesus, S. N. Andretta, I. (2018). Effects of a brief mindfulnessbased intervention on emotional regulation and levels of mindfulness in senior students. Psicologia: Reflexao e Critica, 31(21), 1-10.

Christina, M. J. (2012). Assessing the effectiveness of the adapted adversity quotient program in a special education school.

Giluk, T. L. (2009). Mindfulness, Big Five personality, and affect: A meta-analysis. Elseiver, 805-811

Gonnelli, C., Raffagnino, R., & Puddu, L. (2016). The Emotional regulation in Nursing Work: An Integrative Literature Review and Some Proposals for its Implementation in Educational Programs. Nurs Health Sci, 5, 43-49.

Gratz, K. L. & Roemer, L. (2004). Multidimensional assessment of emotion regulation and dysregulation: Development, factor structure, and initial validation of the difficulties in emotion regulation scale. Journal of Psychopathology and Behavioral Assessment, 26(1), 41-54.

Kementerian Kesehatan RI. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 Tentan Pusat Kesehatan Masyarakat 2014.

Lawson, K. (2015). The Trainer’s Handbook (Second). John Wiley & Sons, Inc. https://doi.org/10.1002/9781119216155

Pervin, L.A., Cervone, D., & John, O.P. (2010). Psikologi Kepribadian: Teori dan Penelitian Edisi Kesembilan. Jakarta : Kencana.

Raymond, C. P. (2014). Analisis Kualitas Sumber Daya Manusia dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kinerja Organisasi, Kepercayaan Masyarakat dan Kepuasan Masyarakat Pada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Nabire (Doctoral dissertation, ITN MALANG).

Slutsky, J., Rahl, H., Lindsay, E. K., & Creswell, J. D. (2017). Mindfulness, emotion regulation, and social threat. In Mindfulness in social psychology (pp. 79-93). Routledge.

Sofaer, S., & Firminger, K. (2005). Patient perceptions of the quality of health services. Annu.Rev. Public Health, 26, 513-559.

Teper, R., Segal, Z. V., & Inzlicht, M. (2013). Inside the mindful mind: How mindfulness enhances emotion regulation through improvements in executive control. Current Directions in Psychological Science, 22(6), 449-454.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/ristekdik.2022.v7i1.96-103

Article Metrics

Sari view : 802 times
PDF - 848 times

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

Ristekdik (Jurnal Bimbingan dan Konseling)
ISSN 2541-206X (online), ISSN 2548-4311 (print)
Email: ristekdik@um-tapsel.ac.id

Ristekdik (Jurnal Bimbingan dan Konseling) is indexed by:

pkpp.png

Ristekdik (Jurnal Bimbingan dan Konseling) licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.