MELESTARIKAN SILAT BATANG HARI DALAM PERNIKAHAN BUDAYA MELAYU RENGAT INDRAGIRI HULU

(1) * Nadya Wulan Dhari Mail (Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Riau, Indonesia)
(2) Yuliantoro Yuliantoro Mail (Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Riau, Indonesia)
(3) Asyrul Fikri Mail (Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Riau, Indonesia)
*corresponding author

Abstract


Silat Batang Hari merupakan suatu perguruan silat yang terletak di Desa Pulau Jum’at Kecamatan Kuala Cenaku Kabupaten Indragiri Hulu. Silat Batang Hari adalah suatu silat tradisional yang menjadi bagian dari pernikahan budaya Melayu Rengat Indragiri Hulu. Rumusan masalah dari penelitian ini adalah (1) bagaimana sejarah Silat Batang Hari dalam pernikahan budaya Melayu Rengat, Indragiri Hulu; dan (2) apa perbedaan silat pengantin dan silat sembah. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejarah Silat Batang Hari dalam pernikahan budaya Melayu Rengat, Indragiri Hulu. Selain itu, untuk mengetahui perbedaan silat pengantin dan silat sembah. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan pengolahan datanya berbentuk deskriptif. Bentuk penyajiannya terbagi menjadi dua, yaitu Silat Pengantin dan Silat Sembah. Untuk Silat Sembah sendiri tidak hanya ditampilkan dalam acara pernikahan saja, tetapi bisa juga ditampilkan dalam penyambutan tokoh-tokoh pembesar.


Keywords


Sejarah, Silat Pengantin, Silat Sembah

   

DOI

https://doi.org/10.31604/jips.v9i5.2022.1535-1540
      

Article metrics

10.31604/jips.v9i5.2022.1535-1540 Abstract views : 0 | PDF views : 0

   

Cite

   

Full Text

Download

References


Asriati, A., & Indrayuda, I. (2014). FUNGSI TARI SILAT PAYUNG PADA PESTA PERKAWINAN DI DESA LUBUK AMBACANG KECAMATAN HULU KUANTAN KABUPATEN KUANTAN SINGINGI. Jurnal Sendratasik, 3(2), 17–24.

Wardani, L. (2016). Bentuk Penyajian Gondang Borogong Pada Upacara Perkawinan di Pasir Pengaraian Kabupaten Rokan Hulu-Riau. Jurnal Pendidikan Rokania, 1(1), 95–108.

Widyanarto, W., Hendra, D. F., & Aprinnostein, S. (2019). Silat Pengantin: Seni Pertunjukan Tradisi Melayu di Bentan Penao, Kepulauan Riau. Panggung, 29(2).


Refbacks

  • There are currently no refbacks.