(2) Bella Dwi Puspita
(3) Candra Hidayat
(4) Devita Azzahra
(5) M. Taqiyuddin Ritonga
(6) Novia Fitri
(7) Syerli Syerli
(8) Wulan Safitri
*corresponding author
AbstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara tingkat kesadaran masyarakat dengan perilaku menjaga kebersihan lingkungan di Kawasan Harau, Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan korelasional. Sebanyak 56 responden dipilih menggunakan teknik random sampling. Data diperoleh melalui kuesioner, wawancara, dan dokumentasi, kemudian dianalisis menggunakan uji korelasi Pearson Product Moment. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kesadaran masyarakat berada pada kategori baik, meliputi aspek pengetahuan, sikap, dan partisipasi. Sementara itu, perilaku menjaga kebersihan juga berada pada kategori baik, ditunjukkan melalui rutinitas membuang sampah pada tempatnya, partisipasi kerja bakti, serta pemanfaatan fasilitas kebersihan. Uji korelasi menunjukkan adanya hubungan positif dan signifikan antara tingkat kesadaran masyarakat dan perilaku menjaga kebersihan lingkungan. Semakin tinggi tingkat kesadaran masyarakat, semakin baik perilaku yang ditunjukkan dalam menjaga kebersihan lingkungan. Temuan ini memperkuat pentingnya edukasi lingkungan dan penyediaan fasilitas kebersihan yang memadai untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam menjaga kelestarian kawasan wisata Harau. KeywordsKesadaran Masyarakat, Perilaku Kebersihan, Lingkungan
|
DOIhttps://doi.org/10.31604/jips.v13i1.2026.200-211 |
Article metrics10.31604/jips.v13i1.2026.200-211 Abstract views : 0 | PDF views : 0 |
Cite |
Full Text Download
|
References
Amadia, R. (2020). Destination Branding Lembah Harau Sebagai Kawasan Ekowisata. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis (Jteksis), 2(1), 10–21. https://doi.org/10.47233/jteksis.v2i1.83
Amalia, R., Dora, N., Hati, S. T., Islam, U., Sumatera, N., I, K. H., Lingkungan, D., & Denai, S. (2020). Kesadaran Masyarakat Terhadap Dampak Lingkungan: Studi Kasus di Sungai Denai Kelurahan Harjosari I. Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 61–75.
Amin, N. F., Garancang, S., & Abunawas, K. (2023). Konsep Umum Populasi Dan Sampel Dalam Penelitian. Jurnal Pilar: Jurnal Kajian Islam Kontemporer, 14(1), 15–31.
Ardiansyah, Risnita, & Jailani, M. S. (2023). Teknik Pengumpulan Data Dan Instrumen Penelitian Ilmiah Pendidikan Pada Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif. Jurnal IHSAN : Jurnal Pendidikan Islam, 1(2), 1–9.
https://doi.org/10.61104/ihsan.v1i2.57
Candra, K., Heryanto, B., & Rochani, S. (2019). Analisis Pengaruh Upah, Tingkat Pendidikan, Jenis Kelamin, Dan Usia Terhadap Produktifitas Tenaga Kerja Pada Sektor Industri Tenun Ikat Di Kota Kediri. JIMEK : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi, 2(1), 38–51.
https://doi.org/10.30737/jimek.v2i1.428
Eoh, V. B., & Monika. (2023). Analisis korelasi antara Kepercayaan Diri dengan Komunikasi Interpersonal pada Siswa SMA. 7, 29822–29826.
Kurniawati, L., Nurrochmah, S., & Katmawanti, S. (n.d.). Hubungan Antara Tingkat Pendidikan, Status Pekerjaan Dan Tingkat Pendapatan Dengan Usia Perkawinan Pertama Wanita Di Kelurahan Kotalama Kecamatan Kedungkandang Kota Malang. Preventia: The Indonesian Journal of Public Health, 20–29.
Muhson, A. (2006). Teknik Analisis Kualitatif. Universitas Negeri Yogyakarta, 183,196, 1 7.
Nurhayati. (2023). Kesadaran Sosial Masyarakat Terhadap Kebersihan Lingkungan (Studi Kasus Pada Pengelolaan Sampah di Desa Tunikamaseang Kecamatan Bontoa Kabupaten Maros).
Penelitian, J., & Indonesia, P. (2025). Hubungan Tingkat Keaktifan Mahasiswa Berorganisasi Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Di Program Studi Pendidikan Agama Islam Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia, 2(2), 595–608.
Putra, I. E. (2017). Gambaran Sanitasi Tempat Wisata Lembah Harau Di Kabupaten Lima Puluh Kota Kecamatan Harau Tahun 2017.
KaryaTulis Ilmiah, 5, 49. https://pustaka.poltekkes- pdg.ac.id/index.php?p=show_detail&id=4717
Santika, I. G. P. N. A. (2015). Hubungan Indeks Massa Tubuh (Imt) Dan Umur Terhadap Daya Tahan Umum (Kardiovaskuler) Mahasiswa Putra Semester Ii Kelas A Fakultas Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan Ikip Pgri Bali Tahun 2014. Jurnal Pendidikan Kesehatan Rekreasi, 1, 42–47.
Suriani, N., Risnita, & Jailani, M. S. (2023). Konsep Populasi dan Sampling Serta Pemilihan Partisipan Ditinjau Dari Penelitian Ilmiah Pendidikan. IHSAN: Jurnal Pendidikan Islam, 1, 24–36.
Syahnaz, B. Q., Jannah, K. R. S. W. B., Irsalina, D., & Zuhri, A. H. (2025). Analisis Korelasi Kanonik antara Indikator Sosial Ekonomi dan Indikator Kesehatan serta Gizi di Indonesia Tahun 2020 ( Canonical Correlation Analysis between Socioeconomic and Health-Nutrition Indicators in Indonesian in 2020 ). Jurnal of Data Analysis, 8(1), 29–39.
Syahputri, A. Z., Fallenia, F. Della, & Syafitri, R. (2023). Kerangka Berfikir Penelitian Kuantitatif.
Jainudin, A., Hakim, A. R., Nuralvani, A. R., Komalasari, A., Hutabarat, K., Handayani, P., Ardani, R., & Jainudin, A. (2023). Peningkatan Kesadaran Masyarakat Tentang Pentingnya Perilaku Menjaga Kebersihan Lingkungan. 1, 67–76.
Rossevelt, F. A., Aisyah, D., Thamrin, M. H., Khairina, S., Harahap, N., Marbun, C. M., Nazmi, A., Sinaga, R. E., Batubara, S. A. A., Aldo, M. C., & Tampubolon, M. F. (2023). Pengaruh Kesadaran Masyarakat terhadap Perilaku Pembuangan Sampah dan Upaya Pencegahan Risiko Banjir di Kota Medan. SAJJANA : Public Administration Review, 1(1), 1–10.
Yolanda, P., Soekmadi, R., & Prihadi, N. (2024). Status Keberlanjutan Taman Wisata Alam Lembah Harau di Kabupaten Lima Puluh Kota. Ilmu Lingkungan, 22(5), 1316–1325. https://doi.org/10.14710/jil.22.5.1316-1325
Refbacks
- There are currently no refbacks.






Download