ANALISIS STRATEGI DIFERENSIASI PRODUK, DAN SEGMENTASI PASAR TERHADAP KINERJA PEMASARAN PADA PT PHAPROS INDONESIA CABANG MEDAN

(1) * Hendri Beninoi Mail (Universitas Pembangunan Pancabudi Medan, Indonesia)
(2) Harianto Harianto Mail (Universitas Pembangunan Pancabudi Medan, Indonesia)
*corresponding author

Abstract


Penelitian ini dilakukan pada PT. Phapros Indonesia, dengan tujuan agar dengan melakukan penelitian ini perusahaan mampu memberikan pelayanan sama seperti di kota kemudian harga jual produk yang di desa lebih tinggi di bandingkan dikota, Jenis dalam penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dan Data yang di lakukan dengan menggunakan wawancara dan pembagian kuesioner terkhususnya pada karyawan atau para pekerja lapangan di perusahaan PT Pharos Indonesia di Medan. variable strategi differensiasi (X1) memiliki nilai t-hitung 2.423 yang mengidentifikasi bahwa strategi difefrensial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pemasaran pada PT.Phapros Indonesia sedangkan nilai signifikan 0.001 < 0.05 artinya Ho (terima Ha), variable segmentasi pasar (X2) memiliki nilai regresi 4.866 yang mengidentifikasi bahwa segmentasi pasar berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pemasaran pada PT Phapros Indonesia sedangkan nilai signifikan 0.000 < 0.05 artinya Ho (terima Ha).  R Square bahwa nilai tersebut mempunyai nilai 736 atau (73.6%). Artinya penelitian ini dengan variabel strategi diferensiasi dan segmentasi pasar sebesar 73.6% dan sisanya 26.4% yang nantinya akan di teruskan oleh peneliti peneliti lain


   

DOI

https://doi.org/10.31604/jips.v11i9.2024.3475-3483
      

Article metrics

10.31604/jips.v11i9.2024.3475-3483 Abstract views : 0 | PDF views : 0

   

Cite

   

Full Text

Download

References


Handayani. (2020). Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. CV. Pustaka Ilmu.

Kasali, Rhenald. 2011. Membidik Pasar Indonesia: Segmentasi, Targeting, dan Positioning. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama

Kotler, Philip & Armstrong (2012): Marketing Management 14th Edition New Jersey: Pretice Hall.

Kotler, Philip and Gary Amstrong. (2016). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip and Kevin Lane Keller, (2016): Marketing Management, 15th Edition New Jersey: Pearson Pretice Hall, In

Kotler, Phillip dan Kevin Lane Keller (2016), Marketing Management, Edisi: 15e, United States of America: Pearson Education.

Manullang, M. & Manuntun, P. (2014). Metode Penelitian: Proses Penelitian Praktis. Bandung: Cipta Pustaka Media.

Notoatmodjo, S. 2018, Metodologi Penelitian Kesehatan, Jakarta: Rineka Cipta.

Pakpahan, Manuntun. 2016. Manajemen Pemasaran. Medan: CV. Rural Development Service

Pramularso, E. Y. (2018). Pengaruh Kompetensi terhadap Kinerja Pemasaran CV Inaura Anugerah. Jakarta: Widya Cipta.

Sugiyono, (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Manajemen. Bandung: Alfabeta.

Tjiptono, Fandy (2019), Strategi Pemasaran, Edisi: 1, Yogyakarta : Penerbit Andi.

Tjiptono, Fandy dan Gregorius Chandra, (2012): Pemasaran Strategik, Yogyakarta Andi.

Agustina, Sanjaya, Hasbullah. (2021). Pengaruh Inovasi Produk Dan Promosi Terhadap Kinerja Pemasaran UMKM di Dusun Gunung Batu, Kecamatan Sumberejo, Kabupaten Tanggamus, Lampung. Jurnal Manajemen dan Bisnis (JMB). Vol. 3 (1).

Amin, Sudarwati, Maryam. (2019). Analisis Pengaruh Inovasi Produk, Orientasi Pasar, Keunggulan Bersaing Terhadap Kinerja Pemasaran Di Sentra Industri Mebel Desa Sembungan. Edunomika – Vol. 03, No. 02.

Arif, A & Ambarwati, D (2019). Pengaruh Orientasi Pasar Dan Inovasi Produk Terhadap Kinerja Pemasaran Umkm Eks Lokalisasi Dolly. Jurnal Studi Bisnis dan Administrasi. Vol.2 No.2.

Cahyani. (2017). Pengaruh Orientasi Kewirausahaan dan Lingkungan Industri Terhadap Kinerja Pemasaran Melalui Strategi Pemasaran Pada Umkm Genteng Kabupaten Kebumen. Skripsi. Tidak di terbitkan. Universitas Negeri Semarang. Semarang.

Hidayat , Murwatiningsih. (2018). Pengaruh Orientasi Pasar Dan Kewirausahaan Terhadap Kinerja Pemasaran Melalui Kapabilitas Pemasaran Pada Umkm Lanting Di Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen. Management Analysis Journal. Vol.7 (1).

Harahap, R., & Harianto, H. (2023). PERANAN KUALITAS PRODUK, PELAYANAN SERTA BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PT. ASTRA INTERNATIONAL DAIHATSU. NUSANTARA: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 10(1), 457-467.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.