(2) Rastri Kusumaningrum
(3) Tri Widya Budhiharti
*corresponding author
AbstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi komunikasi pemasaran yang digunakan oleh PT Mitra Natura Raya dalam mempromosikan event Sunset di Kebun melalui tahap-tahap AIDA yaitu perhatian (Attention/awareness), ketertarikan (Interest), Keinginan/hasrat (Desire) dan tindakan (Action). Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif dan pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dokumentasi dan studi literatur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi komunikasi pemasaran yang digunakan dalam memperkenalkan event ini mencakup penggunaan 2 jenis promosi, yaitu digital dan on-ground serta pengemasan promosi yang menekankan tentang uniqness dari Event Sunset di Kebun serta konsep intimate yang menawarkan kenyamanan untuk memperoleh perhatian (Attention) khalayak. Penetapan harga jual tiket yang terjangkau dan variasi tiket dengan fasilitas yang berbeda juga menjadi salah satu komponen penting dalam menumbuhkan ketertarikan (Interest) khalayak, pemilihan Line-up menjadi salah satu pertimbangan penting dalam memperoleh keinginan/hasrat (Desire) khalayak untuk membeli tiket Sunset di Kebun dan yang terakhir strategi promosi yang dilakukan untuk mempengaruhi khalayak dalam melakukan tindakaan (Action) pembelian tiket adalah dengan menggunakan strategi gimmick seperti “tiket terbatas†atau “almost sold outâ€Â yang cukup efektif dalam mempengaruhi calon pembeli untuk akhirnya membeli tiket Sunset di Kebun Raya Cibodas. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi komunikasi pemasaran yang digunakan oleh PT Mitra Natura Raya efektif dalam menarik perhatian, membangun rasa ketertarikan, emnumbuhkan Hasrat danh mempengaruhi audiens untuk melakukan tindakan pembelian tiket. KeywordsStrategi Komunikasi Pemasaran, Promosi, Event, Sunset di Kebun, AIDA
|
DOIhttps://doi.org/10.31604/jips.v11i9.2024.3452-3458 |
Article metrics10.31604/jips.v11i9.2024.3452-3458 Abstract views : 0 | PDF views : 0 |
Cite |
Full Text Download
|
References
Abdussamad, Z. (2021). Metode Penelitian Kualitatif (P. Rapanna, Ed.; Vol. 1). Syakir Media Press.
Ayunda, F. B., & Megantari, K. (2021). Analisis Manajemen Event Reyog Jazz Sebagai Salah Satu Strategi Komunikasi Pemasaran Budaya Dan Wisata Kabupaten Ponorogo. Commicast, 2(2), 81. Https://Doi.Org/10.12928/Commicast.V2i2.3347
Gunawan, I. (2013). Metode Penelitian Kualitatif Teori & Praktik (Suryani, Ed.; 1st Ed.). Pt Bumi Aksara.
Haries, A., & Wulandari, F. (2021). Tinjauan Manajemen Event Pasa Harau Art & Culture Festivel Di Kabupaten Lima Puluh Kota. Jurnal Pariwisata Bunda, 1.
Idawiyah, A. S. (2022). Strategi Komunikasi Pemasaran Terpadu Emvrio Production Dalam Meningkatkan Penjualan Tiket Pada Event Berdendang Bergoyang Festival 2022. Universitas Nasional.
Islamiyah, N., Hakim, L., & Yusuf, M. (2023). Analisis Strategi Pengembangan Pariwisata (Studi Objek Wisata Malino Di Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Kabupaten Gowa. Journal Unismuh, 4(4).
Mauliana, T., Tayo, Y., & Kusumaningrum, R. (2021). Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Strategi Pemanfaatan Instagram Sebagai Media Komunikasi Pemasaran Digital Pada Klinik Rumah Ungu Karawang 1. Https://Doi.Org/10.31604/Jips.V8i7.2021.2107-2118
Nursyadiah, I., Yuni Dharta, F., & Kusumaningrum, R., Komunikasi, I., Singaperbangsa, U., & Abstract, K. (2023). Strategi Komunikasi
Pemasaran Pariwisata Dalam Promosi Destinasi Wisata Taman Kincir Marigold Garden Karawang. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 9(6), 202–215. Https://Doi.Org/10.5281/Zenodo.7781474
Setiyaningrum, A., Udaya, J., & Effendi. (2015). Prinsip-Prinsip Pemasaran (Maya, Ed.; 1st Ed., Pp. 226–230). Penerbit Andi.
Sunset.Kebunraya.Id. (2023).
Triyono, A. (2021). Metode Penelitian Komunikasi Kualitatif. Bintang Pustaka Madani.
Yusuf, M. (2017). Metode Penilitian Kuantitatif, Kualitatif Dan Penelitian Gabungan (1st Ed., Vol. 4). Kencana.
Refbacks
- There are currently no refbacks.






Download