INTERNALISASI NILAI-NILAI SEJARAH PERADABAN ISLAM DALAM MEMBANGUN MASYARAKAT BERKARAKTER PELESTARI SITUS SEJARAH DI KOTA TIDORE

(1) * Misbahuddin Misbahuddin Mail (Institut Agama Islam Negeri Ternate, Indonesia)
(2) Fifi Vebrina A Mail (Institut Agama Islam Negeri Ternate, Indonesia)
(3) Nurhidayat Nurhidayat Mail (Institut Agama Islam Negeri Ternate, Indonesia)
(4) Nurul Aulia Mail (Institut Agama Islam Negeri Ternate, Indonesia)
(5) Agung AK Yakub Mail (Institut Agama Islam Negeri Ternate, Indonesia)
*corresponding author

Abstract


Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini tidak hanya sebagai bukti tanggungjawab akademis, melainkan rasa tanggungjawab bersama masyarakat dan pemerintah setempat untuk mampu melestarikan dan menjaga keberlangsungan situs-situs sejarah di Kota Tidore Kepulauan. Metode yang digunakan adalah Participatory Action Researh (PAR). Hasil PkM menunjukkan 3 kondisi yaitu: (1) realitas vandalisme  (Play Vandalism) pada situs Benteng Tahula dan Benteng Torre, juga kondisi tidak terawat yang menimpa makam syara di kawasan Masjid Kedaton Kesultanan Tidore; (2) efektivitas internalisasi nilai-nilai Sejarah Peradaban Islam dalam membentuk masyarakat berkarakter pelestari sejarah; (3) terbentuknya masyarakat binaan Program Studi Sejarah Peradaban Islam IAIN Ternate di Kota Tidore Kepulauan.


Keywords


Vandalisme, Situs, Pelestari Sejarah

   

DOI

https://doi.org/10.31604/jpm.v7i3.830-836
      

Article metrics

Abstract views : 0 | PDF views : 0

   

Cite

   

Full Text

Download

References


Aris. (n.d.). Apa Itu Arti Vandalisme dalam Masyarakat. Gramedia Blog. Retrieved October 28, 2022, from https://www.gramedia.com/literasi/vandalisme/

Denzin, N. K., & Lincoln, Y. S. (2009). Handbook of Qualitatif Research. Pustaka Pelajar.

Hamada, N. (2014). Masyarakat dan Sosialisasi. Ijtihad, 12(2), 109. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.18592/ittihad.v12i22.1684

Kemenag, D. (2023). Penjelasan UU No. 12 Tentang Pendidikan Tinggi. Diktis.Kemenag.Go.Id. https://diktis.kemenag.go.id/prodi/dokumen/UU-Nomor-12-Tahun-2012-ttg-Pendidikan-Tinggi.pdf

Pasmawati, H. (2023). Vandalisme pada Benda Sejarah di Lebong Tandai Batavia Kecil Bengkulu: Studi pada Perilaku Masyarakat antara Kreativitas dan Penyimpangan. Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial, 9(1), 110. https://doi.org/https://doi.org/10.23887/jiis.v9i1.59325

Soedjiwo, N. A. F. (2019). Implementasi Mata Kuliah PAR (Participatory Action Research) di TPQ Al-Magfiroh Denpasar Bali. Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Ekonomi Widya Balina, 4(2), 2. https://doi.org/https://doi.org/10.53958/wb.v4i2.36

Triaristina, A., & Rachmedita, V. (2021). Situs–Situs Sejarah di Lampung Sebagai Sumber Belajar Sejarah. Journal of Research in Social Science And Humanities, 1(2), 72. http://repository.lppm.unila.ac.id/39791/

Wiekojatinawa, A. B., R, A. I. A., & Buamona, F. A. (2021). Analisa Penyebab Vandalisme pada Pedestrian di Surabaya (Studi Kasus Jalan Soekarno-Hatta dan Jalan Rungkut Madya). Sinektika, 18(1), 102. https://doi.org/10.23917/sinektika.v18i1.13329


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.