PERBANDINGAN KALIMAT TANYA DALAM BAHASA INGGRIS DAN BAHASA MANDARIN

(1) * Diana Diana Mail (STBA Persahabatan Internasional Asia, Indonesia)
(2) Dewi Kartika Tjong Mail (STBA Persahabatan Internasional Asia, Indonesia)
(3) Anthony Hualangi Mail (STBA Persahabatan Internasional Asia, Indonesia)
(4) Sinar Anwar Mail (STBA Persahabatan Internasional Asia, Indonesia)
(5) Tiurmaya Agustina Mail (STBA Persahabatan Internasional Asia, Indonesia)
*corresponding author

Abstract


Kalimat tanya merupakan kalimat dasar yang harus dikuasai oleh siswa dalam tahap pembelajaran bahasa asing. Jika para siswa tidak mengetahui bagaimana cara menggunakan kalimat tanya dengan baik dan benar, maka akan sulit bagi mereka untuk memperoleh informasi yang lebih luas. Kalimat tanya dalam setiap bahasa tentu memiliki persamaan dan perbedaan. Hal ini dikarenakan adanya faktor keuniversalan dan keunikan bahasa, sehingga tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan persamaan dan perbedaan kalimat tanya dalam bahasa Inggris dan bahasa Mandarin. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik dokumentasi dengan instrumen penelitan adalah 4 (empat) buku yaitu 2 buku berbahasa mandarin dan 2 buku berbahasa Inggris. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 7 (tujuh) persamaan dan 9 (sembilan) perbedaan kalimat tanya dalam bahasa Inggris dan bahasa Mandarin berdasarkan jenis dan struktur kalimatnya.


Keywords


Kalimat tanya; bahasa Inggris; bahasa Mandarin; perbandingan Interrogative sentences; contrastive

   

DOI

https://doi.org/10.31604/linguistik.v10i4.545-558
      

Article metrics

10.31604/linguistik.v10i4.545-558 Abstract views : 0 | PDF views : 0

   

Cite

   

Full Text

Download

References


Alwi, H. 2003. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Biber, D. dan Conrad, S. dkk. 2004. Longman Student Grammar of Spoken and Written English. Harlow: Pearson Education Limited.

Chaer, A. 2003. Psikolinguistik: Kajian Teoritik. Bandung: Rineka Cipta.

Greebaun, S. dan Quirk, R. 2003. A Student's Grammar of The English Languange. Harlow: Pearson Educaion Limited.

Liu, Z.C. 2010. Xiandai Hanyu Yiwenju Xide Yanjiu. Jixi: Jixi University.

Lü, S.X. 1979. Xiandai Hanyu Babai Ci. Chenyang: Liaoning Education Press.

Lü, S.X. 1985. Hanyu Yufa Lunwen Xuji. Chenyang: Liaoning Education Press.

Miyanty, 2012. Analisis Kontrastif Kalimat Tanya dalam Bahasa Mandarin dan Bahasa Indonesia. Medan: Universitas Sumatera Utara.

Moleong, L.J. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Muslich, M. 1989. Garis-Garis Besar Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Malang: Yayasan Asih Asah Asuh.

Ridwan, T.A. 1998. Dasar-Dasar Linguistik Kontrastif. Medan: Universitas Sumatera Utara.

Safriandi, A.R. 2010. Keuniversalan Bahasa dalam Hal Penggunaan Preposisi dan Posposisi. Aceh: Linguistik Aceh.

Sugerman. 2013. Upaya Mempertahankan Keunikan-Keunikan Bahasa Bima.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Linguistik: Jurnal Bahasa dan Sastra

issn online : 2548-9402 | issn cetak : 2541-3775
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan
Jl.Stn Mhd Arief No 32 Padangsidimpuan, Sumatera Utara
Email: jurnal.linguistik@um-tapsel.ac.id

RTP SLOT