Evaluasi Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2011 Mengenai Retribusi Pasar Induk Rau Kota Serang

Nada Nadidah

Abstract


Terdapat beberapa kendala di Pasar Induk Rau Kota Serang dalam melaksanakan retribusi pasar, antara lain : tidak pernah tercapainya target realisasi retribusi pelayanan Pasar Induk Rau Kota Serang dari tahun 2016-2019 yang mengakibatkan tidak dapat berkontribusi dengan optimal dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Kota Serang. Oleh sebab itu, dalam menetapkan target retribusi pasar tidak sesuai dengan potensi kios yang ada. Tidak membayar retribusi pasar oleh para pedagang di Pasar Induk Rau Kota Serang terjadi karena kurangnya pengawasan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana evaluasi pelaksanaan peraturan daerah kota serang nomor 13 tahun 2011 tentang retribusi pelayanan Pasar Induk Rau Kota Serang. Teori peneliti gunakan yaitu teori William N Dunn terdiri dari aspek efektifitas, efesiensi, kecukupan, perataan, responsivitas, perataan. Metode yang dipakai adalah deskriptif kualitatif dengan tujuan untuk memberikan gambaran tentang metode analisis data dengan menggunakan teknik Miles dan Huberman. Hasil penelitian Evaluasi Peraturan Daerah Kota Serang Nomor 13 Tahun 2011 tentang Retribusi Daerah (Studi Kasus Retribusi Pasar Induk Rau Kota Serang) belum optimal.

 

Kata kunci: Evaluasi, Retribusi Pasar.


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Abidin, Said Zainal, (2012). Kebijakan Publik. Jakarta: Salemba Humanika.

Agustino, Leo, (2014). Dasar-dasar Kebijakan Publik. Bandung: Alfabet.

Antikasari, Y., Ratang, W., & Sanggrangbano, A. (2019). Strategi Peningkatan Retribusi Pasar Youtefa, sebagai Salah Satu Sumber Pendapatan Asli Daerah. Jurnal Kajian Ekonomi dan Keuangan Daerah, 3(3).

Fauzan, A. (2015). Analisis potensi penerimaan retribusi pasar sebagai salah satu sumber Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Hulu Sungai Utara. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 13(2), 218-225.

Handoyo, (2012). Kebijakan Publik. Semarang: Widya Karya.

Indiahono, D. (2017). Kebijakan Publik Berbasis Dynamic Policy Analysis (Cetakan 1). Klitren Lor GK III/15 Yogyakarta: Gava Media.

Inggawati, M. R. D. (2013). Strategi Optimalisasi Retribusi Daerah Dalam Rangka Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD)(Studi pada Dinas Pasar Kabupaten Sleman). Jupe-Jurnal Pendidikan Ekonomi, 2(1).

Junaiedi, A. (2020). PENGELOLAAN RETRIBUSI DALAM PENERIMAAN RETRIBUSI PASAR DI PASAR GISTING KECAMATAN GISTING KABUPATEN TANGGAMUS. Jurnal Sosial dan Humanis Sains (JSHS), 5(1), 22-33.

LEASIWAL, D., LALOMA, A., & PALAR, N. A. (2018). Implementasi Kebijakan Pengelolaan Retribusi Pasar dalam Menunjang Pendapatan Asli Daerah di Kabupaten Pulau Morotai (Suatu studi di Dinas Perindakop dan UMKM). Jurnal Administrasi Publik, 4(49).

Moleong, Lexy J, (2005). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya.

NIM, S. (2015). IMPLEMENTASI KEBIJAKAN RETRIBUSI PELAYANAN PASAR DI KAWASAN PASAR KEMUNING KOTA PONTIANAK. PublikA, Jurnal Ilmu Administrasi Negara, 4(3).

Noviani, A., & Masdjojo, G. N. (2018). Pengelolaan Retribusi Pelayanan Pasar Di Kabupaten Pemalang. Telaah Manajemen, 15(1), 1-13.

Nurlela, L., Listyaningsih, L., & Riswanda, R. (2011). EVALUASI PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN PANDEGLANG NOMOR 10 TAHUN 2001 TENTANG RETRIBUSI PASAR DI PASAR MENES KABUPATEN PANDEGLANG (Doctoral dissertation, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa).

Panggulu, Y. T. (2013). Efektivitas Kebijakan Retribusi Pada Dinas Pengelolaan Pasar Kebersihan Dan Pertamanan Di Kabupaten Kepulauan Talaud. ACTA DIURNA KOMUNIKASI, 2(4).

Peraturan Daerah Kota Serang Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Retribusi Daerah.

Rahmayanti, (2013). Strategi Peningkatan Retribusi (Jasa) Pasar Niaga Daya di Kota Makassar.Skripsi Prodi Ilmu Administrasi.

Siahaan, Marihot P, (2005). Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Jakarta: PT.Raja Grafindo Persada.

Tamam, T., Suranto, J., & Sugiyarti, S. R. (2019). KINERJA ORGANISASI KANTOR PENGELOLA PASAR KECAMATAN PURWANTORO KABUPATEN WONOGIRI. Solidaritas, 3(2).

Ulfa, (2013). Manajemen Retribusi Pasar Sentral Bulukumba dalam Rangka Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah di Kabupaten Bulukumba.Skripsi Prodi Ilmu Administrasi.

Wafi, Uly Risda (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Pembayaran Retribusi Di Pasar Tanggul Jember. Undergraduate thesis, UIN KH ACHMAD SIDDIQ JEMBER.

Wibowo, (2010). Analisis Efektifitas Penarikan Retribusi Pasar dan Kualitas Pelayanan Pasar di Pasar Plaza Serang.




DOI: http://dx.doi.org/10.31604/jim.v7i1.2023.9-16

Article Metrics

Abstract view : 703 times
PDF - 290 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.